webnovel

CRAZY WITH YOU

Author: FIFIanNUR31
Teen
Ongoing · 98.2K Views
  • 233 Chs
    Content
  • 5.0
    19 ratings
  • NO.200+
    SUPPORT
Synopsis

Judul sebelumnya: Pacaran?! Rindu Senja dan Samudera Timur, adalah sepasang kekasih yang tidak disangka-sangka. Semua orang mengira keduanya tak memiliki hubungan apapun ternyata menjalin kasih? Rindu Senja, gadis 17 tahun terkenal bucin terhadap olahraga bidang badminton. Dan Samudera Timur, pria berusia 17 tahun yang terkenal bucin terhadap buku buku pelajaran. Kisah dua bucin yang menjalin sebuah hubungan, meski jarang berbicara. *** "Rindu, lo cantik banget.. jadi pacar gue yah!" Srekk.. "Jauhi pacar gue!" Samudera Timur menatap dingin pria yang tengah berlutut didepan Rindu. "Lah? Lu siapa anjrit!" "Dia pacar gue!" tekan Samudera tajam. "HAHHH?! LU BEDUA PACARAN?!" "Emang, gue ada gitu bilang kalo gue jomblo?" tanya Rindu Senja enteng. "Tapikan lu bedua gak pernah mesra mesraan!" Bugh.. "Lu fikir gue pacaran napsu apa!" bentak Rindu setelah memukul kan raketnya ke arah kepala pria didepannya. "Akh! Raket kesayangan gue!" pekik Rindu panik.

Tags
3 tags
Chapter 1Prolog

Hiii...

Happy Reading!

****

Ini hanya lah cerita mainstream yang di ada di dunia remaja, kisah Rindu dan Samudera yang sangat absurd, pria tertutup bertitle juara satu abadi yang mempunyai kekasih seorang atlet bulu tangkis.

Kisah pria dingin Dan gadis tidak ada jaim-jaimnya. Ini hanya lah kisah Samu Dan Rindu, bukan Samudera Rindu tetapi itu memanglah nama mereka. Ah, sudahlah.

"Kalau ingin menjalin hubungan denganku, maka jangan ada rahasia yang kau sembunyikan, Samu!" seru Rindu mengarahkan ujung Raket nya pada pria tinggi semapai yang tengah memeluk beberapa buku tebal.

Sebelum menjawab, pria itu menaikkan kacamata yang sempat hampir jatuh. "Lucu sekali, kau bilang jangan ada rahasia. Sedangkan kau? Banyak sekali rahasia yang di sembunyikan dariku!" decih Samudera membuang muka.

Senyum Rindu pudar, matanya menatap wajah tampan sang kekasih. "Hanya Rindu yang boleh menyimpan rahasia, Samu jangan." Kekehnya lirih.

"Kalau Samu menyimpan rahasia, lalu siapa yang bisa Rindu percayai?" kekehnya menitikkan air mata tanpa di ketahui oleh sang kekasih.

****

Lanjut? Kuy, gas ngeengg!

You May Also Like

PROMISE (a way to find a love)

"Aku tidak akan meninggalkan mu." Aku janji pada adikku, tapi aku tidak menepatinya. Ketika seorang William Alexander, pria sempurna yang memiliki sebuah rahasia besar dimasa lalu, seorang anak adopsi yang meninggalkan adiknya untuk menggantikan posisi seorang pewaris kerajaan bisnis yang memiliki kebutuhan khusus. William harus menepati janjinya untuk setia dan menuruti apapun permintaan dari ayah angkatnya Jackson Alexander, pengusaha kaya yang ambisius dan berhati dingin agar Jackson mempertemukannya dengan adiknya kembali. Suatu ketika Jackson memintanya kembali ke negara asalnya, untuk menjadi seorang gubernur agar memudahkannya melakukan pembangunan real estate, untuk itu ia harus menikahi seorang wanita, Rose gadis berumur dua puluh tiga tahun, seorang superstar yang di cintai seluruh masyarakat yang ternyata adalah kekasih dari adik kandungnya sendiri yaitu Rayhan Adamson yang telah tumbuh menjadi seorang produser musik yang terkenal tanpa William ketahui, ia hanya ingin segera bertemu dengan adiknya seperti apa yang dijanjikan oleh Jackson jika ia berhasil menjadi seorang gubernur dan mendapatkan ijin pembangunan maka Jackson akan mempertemukannya dengan Rayhan adiknya. Akankah William akan dapat kembali bertemu dengan Rayhan, menebus dosanya yang telah meninggalkan Rayhan saat ia masih berusia tujuh tahun dan mendapatkan cintanya yang perlahan tumbuh tanpa disadarinya kepada Rose? *** hi, terimakasih karena sudah membaca novel buatan ku Aku akan sangat menghargai setiap review serta komen yang kalian berikan. Kalian bisa menghubungi ku di : lmarlina8889@gmail.com

mrlyn · Teen
4.9
450 Chs
Table of Contents
Volume 1

ratings

  • Overall Rate
  • Writing Quality
  • Updating Stability
  • Story Development
  • Character Design
  • world background
Reviews
Liked
Newest

SUPPORT