webnovel

Rujaeta

Rujaeta alias Jaeta atau Jae penyanyi muda berbakat dengan wajah begitu tampan yang membuatnya mudah mendapat popularitas dan digilai banyak orang. Debut dari sebuah perusahaan musik besar dengan image bak pangeran tampan milik publik, tentu memiliki resiko harus mematuhi berbagai peraturan demi mempertahankan ketenarannya di dunia entertainment yang keras, terutama dalam hal asmara. Jaeta yang merasa passion nya memang dalam hal musik santai saja menghadapi berbagai konsekuensi ini, namun semuanya terasa berbeda saat ia mulai mengenal seorang desainer muda, Anala Dara Mahaprana. Lahir menjadi anak bungsu kesayangan di keluarga membuat mereka sama-sama memiliki karakter keras kepala. Bagaimana kisah Jaeta dan Anala menghadapi segala permasalahan tak terduga yang menimpa mereka setelah mereka menyadari perasaan satu sama lain?

Rilania · วัยรุ่น
Not enough ratings
227 Chs

Seratus Enam Belas

"Udah lama ya," ujar Tian memulai percakapan pada Anala yang duduk disebelahnya. Mereka dalam perjalanan menuju makam Kevin. 

"Apa yang udah lama?"

"Nggak ketemu Kevin, dia sahabat terbaikku. Kadang aku berpikir dia belum meninggal, hanya berpisah jarak saja, tuhan mengambil Kevin terlalu cepat."

"Tidak ada yang terlalu cepat atau terlalu lambat, semua berjalan sesuai waktunya."

Tian tersenyum kecil, "kamu sudah melupakan Kevin begitu saja?"

"Semuanya memang sulit, tapi bagaimanapun hidup terus berjalan. Kevin sudah tenang disana sedangkan kita masih harus melewati berbagai hal." Anala menyampaikan dengan tenang. 

"Kamu ingat bagaimana dulu kita dengan Kevin?"

Anala menatap keluar dan segurat senyuman hadir diwajahnya, "jika mengingatnya, itu adalah masa-masa yang sangat menyenangkan, terutama waktu kita berkumpul bersama di Paris."

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com