webnovel

Anindira

Cinta buta dan tuli, tak bisa membaca situasi... Cinta datang dari hati, siapapun tidak dapat menghindari Walau kadang .... Cinta tidak harus memiliki, melihat orang yang sangat di cintai bahagia itu sudah cukup untuk kita mengerti, bahwa bahagianya bukan bersama kita. *** Sebuah perjalanan untuk mendapatkan cinta sejati, penuh pengorbanan bahkan selalu dipermainkan keadaan. Harus mengorbankan Rey, hingga terjerat ke kehidupan Ezza yang membuat Dira berantakan. Menjauh dari Ezza, Kin membawa Dira ke kehidupan yang panjang. Penuh liku, tangis, luka dan air mata. Bukan tidak saling mencintai, juga bukan Kin tidak memperlakukan Dira dengan baik, tapi keadaan yang membuat mereka saling tersakiti. Kehidupan, permainan hati, cinta dan keikhlasan Sungguh rumit ... UNTUK PEMBACA 18+

Yanti_Wina · สมัยใหม่
Not enough ratings
288 Chs

Dress

Kin menatap Dira tidak suka dengan pakaian Dira yang terbuka,dress yang Dira pakai memperlihatkan dada indah Dira yang putih mulus bagai susu.

"Kamu mau makan malam di ranjang?" Tanya Kin, sedikit menaikkan alisnya. Dirinya sangat tidak rela milik pribadinya terlihat oleh orang lain.

Dira yang sedang memoles wajahnya, menoleh kearah Kin, "Ada yang salah?" tanya Dira dengan polosnya membuat Kin geram.

"Ganti dressmu!" ujar Kin dengan sura tajamnya.

"Hey... Ini dress indah Kin, aku suka..." Dira mempertahankan dress nya. Dira rasa yang dirinya pakai masih dalam batas kewajaran di bandingkan yang Lena pakai, bahkan gunung miliknya seakan mau jatuh karena sengaja memakai baju dress dengan belahan dada lebar.

Kin mengusap kasar wajahnya, "Baik. Kalau itu maumu, aku mau bilang apa."  Kin mengalah. Kin menyembunyikan senyuman penuh arti dan membayangkan apa yang akan terjadi nanti.

"Kin, kenapa membawaku ke sini?" cicit Dira ragu, saat mereka memasuki Loby Hotel.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com