webnovel

My Favorite Problem

Pernahkah kamu terlibat cinta segiempat? Bagaimana perasaan kamu ketika di perebutkan oleh 3 laki-laki sekaligus? Senangkah, bahagiakah, atau justru bingung? Karena dari ketiganya itu, masing-masing memiliki alasan kuat untuk kamu pilih. Itulah yang di rasakan oleh Nayla Laurienz Fransisco, seorang gadis cantik berdarah Prancis yang terjebak cinta segiempat usai di tinggal pergi oleh orang yang amat di cintainya. Jika berbicara cinta, maka otomatis juga berbicara perihal meninggalkan atau di tinggalkan, patah hati, kenangan, dan rindu. Seberapa kuat kamu, mengikhlaskan kepergian seseorang? Tentu tidak mudah bukan? Lalu bagaimana mungkin jika tiba-tiba saja kamu mendapatkan sepucuk surat dari surga yang dikirimkan orang itu? begitu umit 'kan? Tapi bagi Nayla, itu semua adalah "Favorite Problem". Why? Temukan jawabannya di sini.

Uul_Ulhiyati · Fantasia
Classificações insuficientes
306 Chs

244. Ini Harus Berakhir

Ketiga gadis itu berjalan denga anggun dan mempesona. Ketika mereka udah hampir sampai di kelas, ternyata Nathan dan juga kawan-kawannya juga Sudah ada di sana Nayla.

"Pagi, cantik," sapa Nathan sambil tersenyum. Hari ini dia sudah ada niatan untuk mengajak Nayla ke suatu tempat yang indah.

"Nay, ada yang mau aku omongin sama kamu," kata Nathan dengan berbisik.

"Nah, kebetulan banget, gue juga mau ngomong sesuatu sama Lo, Than," jawab Vivi.

Mata Nathan berbinar senang, meski dia tak tahu apa yang akan Nayla katakan kepadanya. Sejak hari pertama mereka jadian, Nayla memang tidak pernah sekali pun mengajak atau mau diajak oleh Nathan ke mana pun.

"Kapan, Nay? Sekarang kah?" tanya Nathan dengan antusias.

"Eum ... Boleh, sekarang aja gak apa-apa mumpung masih agak lama masuk kelasnya," jawab Nayla.

"Ya udah kalau mau ngobrol sama Nathan. Gue sama Fanny ke kelas dulu," ujar Jessy

"Oke kalau maunya sekarang," ucap Nathan sambil tersenyum.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com