webnovel

I Hate You, Because I Love You!

Peringatan 18+ dan 21+ Ada beberapa tindakkan kekerasan dalam novel ini! Lebih bijak lagi dalam memilih bacaan^^ "Disalahkan banyak orang, kalian tahukan rasanya seperti apa? Aku lelah, Ayah, Ibu. Kenapa kalian gak bawa aku aja? Biar aku juga tenang hidup diatas sana.." Fareszha Henderick Putri. Gadis belia, yang harus menanggung kebencian dari banyak orang. Seolah, satu masalah saja tidak cukup untuk gadis ini hadapi. ****** Kebencian itu seperti sebuah candu, semakin kau membencinya, disitu pula rasa ingin melukai orang yang kamu benci semakin menjadi jadi. Benci juga bisa menjadi obsesi, itu yang dikatakannya. Memang, bisa saja perasaan itu berubah, kapanpun tuhan mengkehendakinya. "Sampai kapanpun, aku tetap membencimu! Dan perasaan itu tidak akan pernah berubah, kau camkan itu!" Ada krisar?? bisa hubungi aku di instagram @rizwriter_5 @reynrii_

Iamreyn · Urban
Zu wenig Bewertungen
97 Chs

Fourty Nine. Bye, Indonesia! (+)

"Reszha? Jaga diri ya di Finlandia. Kamu jangan lupa sering kasih kabar ke Kak Adrian sama Ema." ucap Adrian, sembari menyerahkan koper dan tas milik Reszha. Yap, hari ini gadis itu akan terbang ke Finlandia, dan Ema akan terbang ke Inggris. Mereka, sama–sama memulai hidup mereka di Negeri yang berbeda, namun di benua yang sama. "Tenang aja kak Adrian, Reszha pasti bakal sering kabarin kalian!" balasnya, dengan senyuman yang sangat riang. Ah, baru kali ini Adrian melihat Reszha yang sangat bahagia, biasanya, senyuman yang gadis itu tunjukan hanya senyuman palsu yang mendasar ke rasa sakit hati. Semoga, tidak ada masalah yang bisa membuat gadis itu kesusahan lagi, karena ini, adalah hal yang paling Reszha impikan selama hidupnya.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com