webnovel

A Tired Love

Audrewna Sabella Basuki, gadis ini biasa disapa Audy. Audy netral sikapnya, berteman, makan, nongkrong, dan lain hal yang asyik selama ia masih bisa melakukannya. Ia anak ke dua dalam keluarganya. Keluarga yang cukup harmonis dan sangat populer di daerahnya dengan sebutan 'Keluarga Basuki'. Audy memulai pengalaman hidup dan cintanya saat duduk di SMA. Mengenal satu demi satu mengenai pentingnya sosial, pertemanan, dan konflik hidup yang baru. Ia mulai merasakan rasa cinta di masa puber. Apalagi ia bertemu kembali dengan Ralando Arya Abimanyu yang biasa dipanggil Alan, lelaki super cuek. Namun ditengah-tengah itu, Audy harus dihadapkan dengan tiga lelaki yang menyukainya. Tiga lelaki yang terlibat dalam satu persahabatan. Bagaimana kisah persahabatan tersebut nantinya? Siapa yang akan Audy pilih untuk menjadi kekasihnya?

oktaviarrk · 青春言情
分數不夠
410 Chs

109. Tamu Yang Tidak Diharapkan

"Yaitu, dicintai dan mencintai Dirga. Lo harus siap sama satu resiko. Resikonya adalah keposesifan Dirga. Karena bagi Dirga, jika ia memiliki sesuatu.. sesuatu itu gak akan dia lepas lagi."

Mendengar itu, Audy jadi melamun sejenak. Maksud dari Viviane berbicara tentang cinta itu kenapa? Apakah Dirga memiliki perasaan untuknya? Ah, Audy hanya bisa menerka-nerka.

"Ah.. maaf kak, kenapa jadi ngomongin tentang cinta yah? Kak Dirga lagi suka sama orang?" Tanya Audy dengan polosnya.

Viviane terkekeh. "Iya. Dan orang itu lo."

"Hah?!" Tanya Audy dengan ekspresi yang sangat kaget dan melongo. Pegangannya pada garpu dan sendok melonggar. Mendadak kedua tangannya agak terasa lemas.

"Iya. Dirga suka sama lo. Cuman dia belum bisa gimana cara ngungkapin perasaan dia ke---"

鎖定章節

在webnovel.com支援您喜歡的作者與譯者