*****
Mereka berjalan bersama menuju cafenya bang Dito setelah memparkirkan motornya di halaman cafe bang Dito.
Suasana café bang Dito nampak ramai dengan banyak pengunjung, ada yang makan di tempat, ada yang take away alias beli makanan tapi di bawa pulang, ada juga yang lewat abang ojol.
"Assalamu'alaikum kakak selamat datang di cafe kami." sambut pelayan itu dengan ramah.
"Wa'alaikumsalam kakak cantik, kita mau ketemu bang Dito, bisa minta tolong di panggilkan?" ucap Gita
"Ouwh iya bisa kak, tunggu sebentar ya kak."
Layinah sangat gugup terlihat sekali dari cara dia meremas kedua tangannya, memilin ujung khimarnya dan sedikit keluar keringat dari dahinya.
"Udah lu tenang aja nanti gue bantuin kok Inn." Gita menyadari perubahan tingkah laku sahabatnya. "Di minum dulu kali Inn." Gita menoel pipi sahabatnya.
"Ish apaan sih Git main colek-colek aja dikirain pipi gue sabun colek kali ah." sebel Inna.
Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com