"Lima?!", Alex sontak berteriak saat melihat jumlah jari CL yang terangkat. "Heh lo tuh beli kamera bukan beli kue!"
"Ya, tapi gua ga tau mana kamera yang bagus. Jadi gua beli yang ada aja.", CL sedikit memelankan suaranya karena dia juga tidak tahu.
"Kan lo bisa ajak gua."
"Kalo gua ajak lo ke dalem, nanti siapa yang jagain Leon sama Tigo? Mereka ilang, kepala lo juga ikut ilang!", CL malah mengancam.
Toko buku yang mereka kunjungi tidak hanya menjual buku tapi juga menjual alat alat elektronik seperti kamera contohnya.
"Yaudah lah, simpen aja nanti kalo ga kepake. Jadiin pajangan aja."
"Yaudah."
Alex dan CL membenarkan posisi duduk mereka sebelum kembali melanjutkan perjalan menuju markas.
Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com