webnovel

Si Genius Leo

Leo anak laki-laki lahir dengan mewarisi gen dari ayahnya yang genius, namun saat umurnya memasuki tahun ke 4 sebuah kecelakaan merubah kehidupannya, kegeniusan yang dimilikinya lenyap seketika dan penderitaan terus datang silih berganti. Namun ia memilih terus maju untuk mendapatkan kegeniusannya yang telah lenyap, di saat yang sama ia tidak sadar karena rasa sakit itu, membuatnya membangkitkan kemampuan khusus yang dimiliki oleh seorang genius. Hingga ia masuk di SMA Sarien yang merupakan salah satu sekolah populer di daerah tersebut, sifat yang awalnya tidak peduli dan dingin mulai berubah ketika bertemu dengan teman-teman kelas yang baik. Leo juga bertemu dengan Niza Eriana, seorang gadis kaya-raya, paling populer di sekolah tersebut karena kecantikannya, namun di balik kesempurnaannya ia memiliki kesedihan yang sama dengan Leo, Mereka pun mulai mendekat dan saling bertukar cerita. Di tengah kehidupan Leo yang terus mencoba melupakan masa lalu, seorang murid bernama Lira yang juga sangat genius dan begitu mirip dengan adik perempuannya Shin, membuat dirinya memiliki harapan, di sekolah tersebut ia juga bertemu dengan murid misterius yang bisa mengendalikan "Aura" yang merupakan dasar utama untuk mendapatkan kemampuan khusus bagi seorang genius sejati. Dukung selalu si Genius Leo ^_^ ^_^

Umam_Young · แฟนตาซี
Not enough ratings
351 Chs

Munculnya sang Master

Morgan pun langsung meninggalkan bayannya hitam, Fido tidak bisa melihat kecepatannya dan hanya bisa melotot menunggu kematiannya.

"Gurrrr".

Suara keras tiba-tiba terdengar seperti meteor yang jatuh dari langit, sebuah bola api gelap jatuh tepat di hadapan Fido, Morgan pun langsung terhenti di tengah serangannya.

Fido mengambil kesempatan tersebut untuk melompat mundur lebih jauh, ia jelas mengetahui kekuatan tersebut, hal itu membuatnya sedikit lebih lega.

Sementara itu Morgan menatap ke arah langit dan seorang pria paruh baya dengan tubuh besar kuat turun dengan santai ke arah Fido, namun matanya melotot dengan tajam ke arah Morgan.

"Tuan Gordon".

Fido merasa terselamatkan oleh kedatangan Gordon, namun Morgan tidak terlalu menghiraukannya, tatapannya tertuju ke arah atas gedung.

"Apa kau akan terus bersembunyi seperti tikus, keluarlah, kalian bisa menghadapi ku bersama-sama". Teriak Morgan dengan keras ke arah gedung.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com