webnovel

MY SWEET LECTURER

Beberapa mahasiswi sangat mungkin jatuh hati pada sang dosen, apalagi kalau si dosen tersebut udah akademisi juga praktisi di bidang bisnis. Udah gitu ganteng, single, kaya raya pula. Nah apa yang akan terjadi pada Isabella Stuart nih, kalau ternyata di kampusnya ada dosen yang ganteng, kaya, single dan jatuh hati padanya??? Romance dewasa ini dikemas dengan alur yg berdinamika dan pasti bikin pengen baca terus teris dan terus lhoooo . . . Dan karena peminat romace ini banyakk maka author mutusin untuk revisi gede2an, biar lebih komplit, lebih greget, dan lebih bikin nagih.

Queenerri · สมัยใหม่
Not enough ratings
239 Chs

MSL - 15

Hari ini toko tidak terlalu ramai, jadi Ally bisa pulang lebih cepat dari biasanya. Tapi sayang sekali Layla tidak masuk tanpa ijin, ini tidak pernah terjadi sebelumnya. Sebagai seorang teman Ally merasa perlu memastikan keadaan Layla. Sejak dulu Ally memang tumbuh dengan rasa empati yang besar sehingga dia bisa melihat kesusahan yang dialami orang lain hanya dari sorot mata mereka. Begitu juga dengan Layla yang terlihat tidak baik-baik saja sejak beberapa waktu terakhir.

Ally berjalan menyusuri lorong apartment yang tak terlalu terawat itu. Dia naik hingga ke unit yang disewa Layla. Setelah mengetuk tiga kali akhrinya pintu terbuka, tapi Layla memilih menyembunyikan diri di balik pintu. Terlihat bahwa wanita itu tidak sedang baik-baik saja.

"Ada apa?" Tanya Layla, dia menundukkan wajahnya dan tidak berani menatap Ally sama sekali.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com