webnovel

Cowok Hamil

Cowok hamil? mana mungkin. Tidak ada yang tidak mungkin di dunia khayal. Yang tidak masuk akal, jadi terasa masuk akal di dunia imajinasi. Ini adalah kisah dimana anak laki-laki, hidup di jaman modern namun mempunyai rahim. Rio, remaja good boy, yang sangat membenci Jamal si remaja Bad boy sekaligus Fuck boy. Lalu apa yang akan Rio lakukan, jika anak dalam rahimnya ternyata dara daging Jamal. Bagaimana itu bisa terjadi? Ikuti kisah mereka? Jamal dan Rio.... Jangan lupa kasih power stone, vote dan komen kalian ya. Supaya dapet notif updet masukan cerita ini ke colletions kalian. terima kasih....

Altwp · LGBT+
เรตติ้งไม่พอ
107 Chs

Spesial Chap {Terimakasih Takdir}

Jamal berdiri sambil menyandarkan lengannya pada kusen pintu kamar mandi. Cowok itu melipat kedua tangannya di perut sambil menatap penasaran pada alat tes kehamilan yang sedang dimasukan ke dalam mangkuk kecil, berisi air kencing Rio.

Setelah memasukkan alat tes kehamilan ke dalam mangkuk kecil yang berisi urine atau air kencingnya, dengan tangan gemetaran Rio mengangkat kembali tes kehamilan tersebut. Jantungnya berdebar kencang saat sedang menunggu hasil tesnya bekerja.

"Gimana? Lu beneran hamil kan?" Tanya Jamal antusias. Cowok sudah tidak sabar ingin segera mengetahui hasilnya.

Rio mendengkus. "Lu berharap banget, gue hamil."

Jamal tersenyum nyengir. "Biar banyak anak, katanya banyak rejeki," ucapnya santai tanpa beban sedikitpun di wajahnya.

"Lu mah enak, lha gue." Rio menatap kesal kepada Jamal.

Lagi-lagi Jamal hanya tersenyum nyengir. "Udah buruan, liat hasilnya."

ตอนที่ถูกล็อกไว้

สนับสนุนนักเขียนและนักแปลคนโปรดของคุณใน webnovel.com