webnovel

362. Menciduk (2)

"Briella, apa yang akan kamu lakukan?" tanya Om Jack.

"Aku akan menghancurkan pintu ini! Ayo cepat, Om ke sini SEKARANG JUGA!!" teriak Briella yang sudah tidak tahan lagi.

"Oke."

"Oh ya, Om sekalian beritahu para pengawal untuk menjaga jendela bagian luar ruangan supaya jangan sampai ada yang kabur!"

"Oke, aku paham."

Briella pun menutup telepon itu dan memasukkannya ke dalam tas lagi. Ia menunggu di depan ruangan itu sambil menggedor-gedor pintunya.

"Ayo buka sekarang juga sebelum aku yang membukanya paksa!"

Briella menempelkan lagi kupingnya di pintu, tapi tetap saja pasangan asyik itu tidak mau membuka pintu. Ia bahkan tidak mendengar suara apa-apa lagi. Ia khawatir jika sampai ayahnya dan Cika kabur melalui jendela.

Semoga saja para pengawal langsung menjaga di luar sana. Jika perlu, Briella akan memerintahkan para pengawal untuk menembak siapa saja yang berani keluar dari jendela itu.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com