webnovel

Senja Kian Memudar

Hai perkenalkan namaku Layinah orang terdekatku memanggilku Ina. Gue dulu pernah jatuh cinta. Kita pacaran selama 1 tahun dan putus. Takdir mempertemukan kita kembali Terjebak zona nyaman dengan sang mantan? Tidak pernah gue pikirkan sama sekali *** Hai perkenalkan gue Lutfi, mantan sekaligus laki-laki yang sampai sekarang masih ada di hatinya. Menyesal! Satu kata yang sampai sekarang masih buat aku merasa bersalah. *** Hai guys! Perkenalkan gue Gita, adik dari Abang Lutfi, sahabat dari Layinah. Dunia lucu sekali bukan? Mempertemukan kami seperti ini. *** Terakhir perkenalkan penutup dari gue. Dito, sahabat dari Lutfi. Sejak pertama kali gue kenal Layinah hati ini sudah yakin kalau dia adalah jodoh gue. Takdir tak ada yang tahu...

Mawar_Biruku02 · Adolescente
Classificações insuficientes
320 Chs

86

***

Gita sudah siap dengan ceramah satu malam yang akan di lontarkan Lutfi sama dirinya. Lutfi emang kecewa dengan Adeknya karena menyembunyikan sesutau yang sangat penting tapi tunggu dulu belum tentu Gita menghubungi Antonio mengingat sikap Gita selalu gengsi jika di suruh menghubungi orang yang baru dia kenal.

"Kamu engga beneran menghubungi dia kan Dek?" tanya Lutfi serius.

"Ma-af Bang awalnya aku emang engga berniat sama sekali menghubunginya tapi Abang pasti tau yang ku rasakan waktu itu." jawab Gita terbata-bata.

Itu artinya Gita dan Antonio sudah menjalin komunikasi kurang lebih sekitar tiga bulan dan baru sekarang Adeknya itu mau cerita. Asap panas seperti keluar dari kedua telinga Lutfi, kok bisa gitu loh. Kenapa juga Gita harus ada rasa sama laki-laki non muslim, yang muslim saja Lutfi harus menyeleksi habis-habisan.

"Mas, maafin aku ya." ucap Layinah meneteskan air matanya.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com