webnovel

kesalahan atau anugerah

WARNING!!!21+ Likha, gadis cantik yang sangat pintar tetapi dia kurang beruntung karena dilahirkan di keluarga yang sangat sederhana. Saat lulus sekolah menengah pertama, Likha berhasil masuk ke sekolah menengah Atas Plus yang tidak berbiaya. Dia dibiayai sepenuhnya oleh pemerintah dan tinggal di Asrama, tetapi sebelum pendidikannya selesai dia lebih dulu jatuh cinta kepada seorang pemuda yang sangat tampan dan juga pintar. Azzam, mahasiswa tingkat akhir yang mengambil jurusan arsitek, selain itu Azzam juga seorang pendaki gunung, aktivis, akademisi dan pembicara motivasi yang sangat terkenal. Keduanya saling jatuh cinta kerena pertemuan yang tidak disengaja, keduanya juga telah berbuat sebuah kesalahan karena melakukan hubungan intim sebelum mereka menikah dan hal itu membuat Likha mengandung anak dari Azzam dan dikeluarkan dari sekolah. Bagaimana kehidupan mereka selanjutnya? apakah Azzam akan bertanggung jawab? ikuti terus kelanjutan ceritanya ya,,

Sholikhatin_Nikmah · Adolescente
Classificações insuficientes
400 Chs

Memulai Kuliah(2)

"Baik Likha, sudah ya! kami mau pulang dulu." Likha menganggukkan kepalanya dan segera mematikan ponselnya. Likha melihat putranya terbangun dan menghampirinya, baby El kemudian menyusu kepada Bundanya.

"Sayang, kamu sudah besar ya! jadi anak yang baik ya Sayang!" Likha tersenyum dan geli melihat apa yang di lakukan baby El, dia menyusu dengan posisi tubuh Likha terlentang sementara ada makhluk kecil nan imut menempel di dadanya sambil menyusu, sesekali baby El juga memukul-mukul pelan wajah bundanya.

Waktu berlalu, tak terasa saatnya Azzam kembali. Likha baru saja selesai memasak makan malam sambil mengawasi baby El yang dia letakkan di dalam strolernya. Tak berapa lama, Azzam tiba dan langsung memeluk Likha dari belakang.

"Assalamu'alaikum Sayang..." Azzam mencium leher Likha dengan mesra.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com