webnovel

Istri Kecil Yang Menggemaskan

Bagaimana rasanya jika Anda harus hidup di sekitar orang paling menyebalkan yang pernah Anda lihat di dunia ini? Akira Kyle, gadis cantik dari keluarga kaya yang kabur dari rumah dan bernasib buruk. Temui Abercio Arion, CEO grup Arion yang dingin, kejam, dan menyebalkan. "Hai, gadis nakal beraninya kamu melarikan diri sebelum melunasi hutangmu." Teriak Abercio, saat dia berhasil menemukan Akira Kyle. "Sial! Kenapa aku harus bertemu iblis ini lagi." Gerutu Akira yang menendang Abercio dan kabur.

Imroatul_hasanah · Urbano
Classificações insuficientes
328 Chs

140. Makan malam pembuktian[5]

"Selamat datang tuan muda Abercio dan tuan muda Alex." Para pelayan itu berjalan mendekati Abercio dan alat untuk mengambil tas kerja di tangan mereka.

Abercio, Alex dan Charlotte masuk ke dalam rumah dan duduk sejenak di ruang tamu untuk beristirahat sembari menunggu pelayan menyuguhkan minuman untuk mereka bertiga sebagai penghilang rasa dahaga di dalam tenggorokan yang terasa kering.

"Lisa, Siapkan air mandi untuk tuan muda Abercio dan Alex." Perintah Charlotte kepada Lisa. Kamar abercio letaknya tidak jauh, ia bisa menyiapkan air mandi itu secara bergantian, atau meminta bantuan kepada pelayan lainnya.

"Baik, nyonya besar." Jawab Lisa yang segera melaksanakan perintah dari Charlotte. Tetapi sebelum pelayan itu meninggalkan ruang tamu Alex mencegah dan menolak untuk disediakan air mandi untuknya karena dia bisa melakukannya sendiri.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com