Hiii...
Happy Reading!
****
Brak!
Misha dan Eva yang tengah santai menikmati secangkir teh di ruang tamu terlonjak kaget setelah mendengar pintu utama di dobrak kasar oleh seseorang, keduanya menoleh dan menyemburkan teh yang ada di mulut mereka "Duo A?! Duo E?!"
Keduanya segera berdiri, menghampiri empat remaja yang terlihat sangat mengenaskan dengan darah di sekujur tubuh. "Kalian kenapa?" tanya Misha, nada bicara nya sangat terdengar getir saat menyadari empat remaja itu terluka parah. Disela-sela ringisannya Anes terkekeh pelan, "Saat hampir selesai menjalankan Misi, musuh melempari kami dengan granat.."
"APA?!" teriak si kembar tak percaya. Karena tak sanggup menggotong mereka sekaligus, Misha dan Eva pun berteriak memanggil dua anak buahnya. "Taro! Nasius!"
Drap!
Drap!
Drap!
Langkah kaki cepat terdengar dari arah taman samping, keduanya sampai dengan napas ngos-ngosan dan berdiri tegap di hadapan Misha serta Eva. "Ya Miss!" seru keduanya.
webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください