Saat ini Gea benar-benar merasa malu jika harus meminta bantuan kepada suaminya, untuk menggantikan apapun yang akan digunakan untuk mengeringkan tubuhnya karena memang Gea lupa membawa pakaian tadi, karena Gea tidak sempat untuk mengambil pakaiannya ada di rumah Tante Rahma.
"Sayang jika kamu tidak menjawab pertanyaanku aku akan mendobrak pintu ini dalam hitungan ketiga 1, 2..,"ucap dari Adam yang terputus saat mendengarkan suara Gea.
"Yang didobrak, maaf tadi aku sedikit ketiduran dan di sini tidak ada handuk ataupun pakaian kering apapun yang bisa kuvgunakan untuk berganti Abang Adam tolong carikan pakaian untukku. Setelah aku berganti di dalam kamar mandi, nanti baru aku akan keluar." ucap dari Gea.
webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください