webnovel

Duda Tampan : Mengejar Istri yang Kabur

(TAMAT) Mature Content Demi menepati janjinya dengan sang kekasih, Lin Xiao Yi rela kabur meninggalkan rumah suaminya yang bernama Li Zheng Yu tepat saat malam pertamanya. Namun Lin Xiao Yi harus menerima kenyataan pahit karena justru harus melihat kekasihnya berselingkuh dengan saudara kembarnya. Setahun kemudian Lin Xiao Yi bertemu dengan suaminya dengan keadaan yang tidak terduga. Dia dipaksa menjadi pengasuh anak tirinya yang berumur empat tahun. Padahal Lin Xiao Yi sangat tidak suka dengan anak kecil. Akankah Lin Xiao Yi dan Li Zheng Yu mengetahui jika mereka sudah menikah? Bagaimanakah sikap Li Zheng Yu setelah mengetahui jika pengasuh anaknya adalah istrinya yang kabur sebelum ia menyentuhnya pada malam pertama? Ikuti kisah selengkapnya hanya di aplikasi Webnovel. Jangan lupa baca juga cerita saya yang lainnya dengan judul Istri Simpanan. Follow me, Instagram : Nayya_phrustazies Facebook : Nayya Phrustazies

Nayya_Phrustazies · 都市
レビュー数が足りません
407 Chs

Bab 205 - Tamparan

Plak ….

Li Zheng Yu tak kuasa lagi menahan amarahnya. Untuk pertama kalinya telapak tangannya mendarat di pipi Zhaoxing.

"Ayah?" ujar Zhaoxing dengan wajah terperangah. Tidak percaya dengan apa yang dilakukan Li Zheng Yu kali ini. Sebelumnya semarah apapun, Li Zheng Yu tidak pernah menamparnya.

"Ternyata Ayah memang sudah tergoda padanya? Sebelumnya Ayah tidak pernah melakukan hal ini padaku," ucap Zhaoxing sambil memegangi pipinya dengan telapak tangan. Pipinya memerah dan terasa perih.

"Jaga ucapanmu. Tidak bisakah kau bersikap sopan sedikit dengan seseorang yang lebih tua darimu?" Li Zheng Yu dengan raut wajah masam.

"Jadi Ayah lebih membela penggoda itu dari pada putra sendiri?" tanya Zhaoxing dengan nada meninggi. Tidak terima dengan sikap ayahnya yang sudah pilih kasih.

"Aku hanya ingin kau bersikap sopan. Tidak berbicara seenaknya sendiri tanpa bukti yang jelas," terang Li Zheng Yu.

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください