webnovel

The Remarriage

Hana Kaniana terpaksa memilih meninggalkan Aksa setelah keguguran. Usianya yang masih dua puluh tahun harus bisa mengambil sebuah keputusan berat dalam hidupnya. Meninggalkan suaminya karena merasa tidak tahan dengan keluarga neneknya Aksa yang terlalu kepadanya. Pergi ke LA untuk merubah nasib. Kuliah perfilman dan akting hanya untuk mencapai populeritas agar dia bisa menunjukkan pada keluarga Aksa. "Kau masih istriku, aku belum menceraikanmu," ucap Aksa pada Hana setelah lima tahun mereka berpisah. Apakah Hana bisa menggunakan kesempatan kedua kalinya saat Aksa kembali padanya?Apakah Hana akan lari lagi?Berhasilkah Hana untuk menunjukkan kesuksesannya? Bisakah dia membuktikan pada semua orang kalau dia layak menjadi istri Aksa? Temukan kisahnya di "The Remarriage". Cover : Tubagus Ikuti akun IG untuk mengenal lebih dekat penulis Vantheglang_rifdaz. Jangan lupa follow akun penulis di Webnovel untuk mengetahui lebih banyak karya lain

Van_Theglang86 · perkotaan
Peringkat tidak cukup
416 Chs

Tawaran Kevin Liu

Daniel baru saja pulang dari pemakaman Papa tiri nya Aksa. Di jalan menuju ke rumahnya Daniel mendapat telepon dari Kevin Liu, ayahnya Intan.

"Daniel, apa kamu bisa datang ke kantorku!"

"Iya Pak, saya ke sana sekarang," jawab Daniel menyanggupi permintaan Kevin Liu yang ingin dia datang ke kantornya.

Daniel segera mengubah tujuannya dan memutar arah jalan mobilnya menuju kantor Kevin Liu.

Selama di perjalananan Daniel merasa penasaraan dengan tujuan dan maksud ayahnya Intan meminta nya datang ke kantornya. Yang jelas dan yang pasti adalah dia akan membahas mengenai rencana pernikahannya dengan Sheila.

Mengingat kalau Daniel akan segera menikahi Sheila, hatinya terasa sakit dan berlubang. Dia merasa tidak yakin kalau dia harus berpura-pura menjadi Shane. Sebagai laki-laki yang asli dan nyata hidup, Daniel merasa terdholimi jika dia harus menjadi orang yang sudah mati.

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com