webnovel

Kenapa Aku Sendirian

Seorang anak remaja perempuan dari kecil hingga sekarang ia selalu sendirian, dia di jauhi anak-anak lain bahkan penduduknya sekalipun lalu dia bertemu seseorang yang mirip dengannya! Dan dunia ini terdapat 15 kerajaan yang memiliki zaman yang berbeda-beda. Perjalanan sang tokoh utama akan sangat sulit karena akan dihadang oleh monster-monster yang kuat dan sang tokoh utama harus bisa menerima kenyataan yang menurutnya sulit untuk diterima. Di antara kelimabelas kerajaan terdapat tiga Utusan yang berada di kerajaan yang berbeda-beda dan tujuan mereka masih belum diketahui. Apa hubungan anak perempuan itu dengan zaman yang berbeda dan ketiga Utusan? Apakah dunia ini dari awal sudah seperti ini?

Diyah_Lestari_0977 · Fantaisie
Pas assez d’évaluations
143 Chs

Selamat tinggal Wilio!!

Mereka berdua dan Malis merupakan anak buah Utusan yang memberikan misi untuk membunuh Nero, mengambil semua aksesoris, serta mengambil inti jiwa. Namun, Malis sudah bukan lagi salah satu dari anak buah Utusan jadi dia tidak menjalankan perintah apa pun.

"Tidak ada jalan lain! Mungkin sudah saatnya kembali ke tempat para Tradir meski mereka sangat tidak menyukai akan kehadiran saya yang cukup merepotkan. Dan Nona Conel anda seharusnya sudah tahu bahwa Tuan Recor dan Tuan Demon adalah utusan, meski sudah menyamar sebaik mungkin pada akhirnya mereka mengungkapkan identitas mereka sendiri." Malis menikmati tehnya seraya berbicara sendiri meski ada Conel di sampingnya.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com