webnovel

Kenapa Aku Sendirian

Romansa Fantasi
Terminé · 101.9K Affichage
  • 143 Shc
    Contenu
  • 4.8
    25 audimat
  • NO.200+
    SOUTIEN

What is Kenapa Aku Sendirian

Lisez le roman Kenapa Aku Sendirian écrit par l'auteur Diyah_Lestari_0977 publié sur WebNovel. Seorang anak remaja perempuan dari kecil hingga sekarang ia selalu sendirian, dia di jauhi anak-anak lain bahkan penduduknya sekalipun lalu dia bertemu seseorang yang mirip dengannya!Dan dunia ini ter...

Synopsis

Seorang anak remaja perempuan dari kecil hingga sekarang ia selalu sendirian, dia di jauhi anak-anak lain bahkan penduduknya sekalipun lalu dia bertemu seseorang yang mirip dengannya! Dan dunia ini terdapat 15 kerajaan yang memiliki zaman yang berbeda-beda. Perjalanan sang tokoh utama akan sangat sulit karena akan dihadang oleh monster-monster yang kuat dan sang tokoh utama harus bisa menerima kenyataan yang menurutnya sulit untuk diterima. Di antara kelimabelas kerajaan terdapat tiga Utusan yang berada di kerajaan yang berbeda-beda dan tujuan mereka masih belum diketahui. Apa hubungan anak perempuan itu dengan zaman yang berbeda dan ketiga Utusan? Apakah dunia ini dari awal sudah seperti ini?

Étiquettes
5 étiquettes
Vous aimerez aussi

October Moons

Diamond "Di" Lamont is sick of her life in Vineland, a small town in Southern Ontario known for its nature pathways, its horticulture, and its wine. One afternoon Di escapes from her desk job for a walk in the park and soon stumbles on an enchanting naked woman who seems to be bathing in a nearby creek. Stunned by her discovery, Di is soon surprised again when the woman appears to be trans. When the woman runs away without exchanging a word, Di is left with too many questions and unfulfilled desires.<br><br>In order to figure out her mystery woman, Di explores Vineland in a way she never had before, and along the way, finds out that the small town is host to a lot more interesting and unique people -- like the local bookstore that's also a coven, and numerous other trans women and queer people hiding in plain sight -- than she first thought.<br><br>Genevieve Holloway never wanted to move to Vineland. Her girlfriend did, and now in the wake of her death, Gen continues to feel stuck. Her job sucks. Her apartment is filled with memories she doesn't want to have -- and getting caught naked in the local creek is the last straw. As the October moon waxes and wanes, Gen becomes determined to leave Vineland and never return, all the while just missing out on Di's affection and attention as she desperately seeks her mystery woman.<br><br>Can a brief meeting during the first full moon of the month of October truly change these women's lives and lead them back to one another? Or is there no more magic left in Vineland for either one of them?

Eve Morton · Urbain
Pas assez d’évaluations
40 Chs

एक वादा A boylove story

जब इंसान ही इंसान का दुश्मन ,ज़मीन के टुकड़ो के लिए बन जाए और दुनिया को अपनी इच्छापुर्ति के लिए नर्क बना दे , ऐसे में किसी के दिल में प्यार केसव जन्म ले सकतक है , वो भी तब जब हालत इतने बेकाबू और खूंखार हो कि ज़िंदगी में आप फिर से शायद ही अपने प्यार को देख पाओ , तब क्या आपकी ज़िंदगी ,ज़िंदगी रह जायेगी । ऐसा ही जीवन जिने पर मजबूर है एक ऐसा फौजी , जो गलती से अपने ही दुश्मन देश में जा पहुंचा और अपने प्यार कि याद में पल पल तड़पता है । जी हा ये काहनी है दो लड़को कि जिसमे से एक सेना में धकेल दिया जाता है , जो शायद अपने प्यार का इज़हार भी नही कर पाता , जिसके दिल में वो प्यार अब एक नासूर बन गया है , जानने के लिए कि कैसे शमैथ्स अपना जीवन बितायेगा और कैसे होगा उसका अपने प्यार से सामना ।

birraj_kaur · Histoire
Pas assez d’évaluations
18 Chs
Table des matières
Latest Update
Volume 1 :Awalan
Volume 2 :Mulai konflik dan perjalanan Rira.
Volume 3 :Perjalanan Lyra sang penguling kerajaan.
Volume 4 :Perang makhluk kematian dan akhir dunia.

audimat

  • Tarif global
  • Qualité de l’écriture
  • Mise à jour de la stabilité
  • Développement de l’histoire
  • Conception des personnages
  • Contexte mondial
Critiques
Aimé
Nouveau
Diyah_Lestari_0977
Diyah_Lestari_0977AuteurDiyah_Lestari_0977

silakan komentar dan beri saran karena saya masih pemula dalam menulis cerita... saran dan komentar kakak akan saya hargai karena sudah mau membaca cerita saya....

Luh_hediana
Luh_hedianaLv2Luh_hediana

aku suka ceritanya kak..penulisannya simple dan gampang di cerna.. fantasinya juga berasa sukses selalu ya thor[img=recommend][img=recommend] aku akan selalu pantengin ceritamu. di saat anakku terlelap tidur😊

GreedFoxNV
GreedFoxNVLv2GreedFoxNV

Keren thor, Untuk keseluruhan cerita sudah bagus, hanya saja bagi ku kesan suasana belum kerasa, yang mungkin karna blum jauh sih ceritanya, konfliknya di kembangin lebih jauh lagi thor, biar geer. Dan untuk penulisan sudah tewakili sama yang lain. semangat thor.

ANABANTINGAN
ANABANTINGANLv13ANABANTINGAN

Révéler le spoiler

Miku_Chan2964
Miku_Chan2964Lv4Miku_Chan2964

Cerita penuh misteri dan fantasinya membutuhkan imajinasi tinggi mantep kak [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

Riani_Sugiyati
Riani_SugiyatiLv4Riani_Sugiyati

Fantasinya sungguh terasa, alur ceritanya bagus banget tapi, agak sad story, lanjutkan thor!! Aku menantikan ceritamu! [img=recommend][img=recommend][img=recommend]

LidiaCntys10
LidiaCntys10Lv4LidiaCntys10

penulisannya ngena banget Thor bikin nyesek ingetna masa kecilku😓 ceritanya mudah banget bikin aku baperr😭 cerita kayak gini bikin enjoy bacanya ❤ semangat buat authornya 😊

AKINA_SENSEI
AKINA_SENSEILv3AKINA_SENSEI

ada suatu hal yang membuatku semakin penasaran. Yakni dengan adanya 15 kerajaan itu... alur kisahnya cukup ringan dan mudah di mengerti, membuatku ingin membacanya lagi bila memiliki waktu luang. Aku suka dengan cerita ini karena sangat ringan dan simple tatanan narasinya

ema_helma
ema_helmaLv10ema_helma

Aku suka ceritanya, Judulnya mengapa aku sendirian ngena banget ke hatiku karena AKu selalu sendirian xixixi, tapi emang bagUs ceritanya rekomandasi banget buat kaLian💞💞💞💞 semangat Thor

Cherin_Kauma
Cherin_KaumaLv10Cherin_Kauma

*Rira*, kenapa aku selalu sendirian? Mungkin karena ada yang aneh dari diri kamu. Sini kalau sendirian, main sama aku saja. Aku ini sahabat yang setia loh, tp sayangnya sering dikhianati 😭 Wish, penulisan rapi dan bahasa mudah dimengerti. Dr awalan sudah membuat tertarik, keren betttt 👍

Rana_Disty
Rana_DistyLv10Rana_Disty

Aku suka cerita ini apalagi genrenya fantasi merupa yang merupakan salah satu genre certa kesukaan ku. rekomended banget buat kalian pecinta dunia fantasi semangat terus ya Thor...💪💪

ELRAHA
ELRAHALv1ELRAHA

Plotnya sederhana tapi kena di hati. ❣ Penulisannya juga ringan dan mudah dipahami saya suka, saya suka❣ Sudah 20 bab, cuma baru baca beberapa part awal. Masukin rak dulu supaya bisa mampir lagi nanti. ❣❣ Semoga novel ini lanjut terus. Untuk penulisan sudah diwakili oleh para author lain yang lebih senior. Aku sebagai pembaca baru pokoknya suka sama novel ini❣❣

Bimbroz
BimbrozLv11Bimbroz

Overall dari segi cerita udah bagus kak. Penulisan juga udah rapi. Tapi untuk judul "Kenapa aku sendirian," bagiku lebih rapi lagi kalo semua huruf depannya kapital kak. Semangat nulisnya kak [img=recommend]

AudreanaIvy
AudreanaIvyLv2AudreanaIvy

Ceritanya cukup menarik, pembawaannya serta penulisannya cukup rapi. Secara alur pun plotnya berbeda dari cerita kebanyakan, salah satu cerita yang tidak memerlukan diksi mendayu namun dapat menarik hati tetap semangat kakak author! we waited for your next chapter ya^^

Ulfah_Muna
Ulfah_MunaLv2Ulfah_Muna

untuk sebelumnya maaf klo nyelekit dan membuat kakak tersinggung ya, jadi kakak harus banyak belajar dari segi penulisan untuk penghayatan karakter misalnya aja yang aku coment tadi, Riri bergegas ke desa, padahal kalo dia jadi kita (bayangin aja kita itu pemerannya sendiri) liat kebakaran di komplek perumahan sendiri kita pasti tanpa pikir panjang langsung lari, dan kalau pemadam kebakaran nya datang itu berarti bergegas. kurasa gitu aja kalau masalah tanda baca saya kurang paham tentang itu, tapi yang pasti menurut saya di cerita kakak bgs di penulisan tanda bacanya. terus aku mau kasih saran aja biar tau kesalahan apa saja yang ada di tulisan mending sebelum di publikasikan nulis cerita nya di buku tulis dulu, karena saya rada malas untuk membaca ulang saat sudah ketulis di hp. saya juga gitu untuk cerbung yang saya buat dan Alhamdulillah banyak perbedaannya mulai dari bahasa yang mudah di pahami oleh para pembaca dan penghayatan saat mereka bacanya dpt katanya.

Gaasuja
GaasujaLv2Gaasuja

Baru baca dua bab, dan menurut sata premisnya menarik sekali dan tidak pasaran. Saya cukup dibuat penasaran. Kekurangannya mungkin ada beberapa tanda baca dan penulisan untuk diperbaiki, tetapi itu belum sampai mengganggu. good job.

ELRAHA
ELRAHALv1ELRAHA

Secara keseluruhan Ceritanya bagus, aku suka 💜💜💜 Terasa banget nuansa muda nya dan bikin penasaran. Masalah tanda baca dll, udah di komen sama yang lain 💜💜 Jangan berhenti, ya. Tetap lanjut. Aku masukin rak ❣

MardiaJohana
MardiaJohanaLv10MardiaJohana

huuumm sepertinya author2 lain sudah memberikan saran yang pas, untuk keseluruhannya bagus hanya perlu memperbaiki tanda bacanya saja, semangat terus thoorrr, kita sama2 masih belajar💪💪💪💪💪

Jianaf_
Jianaf_Lv1Jianaf_

Alurnya ceritanya udah kebayang bakalan seru dengan dua tokoh yg punya kepribadian berbeda, perbedaan tokoh Lyra dan Rira juga cukup baik. Untuk genre fantasy, oke banget. Saran aja dari aku kalau bisa narasinya ditambahin juga bisa direvisi PUEBI-nya lagi. Hwaiting! Ditunggu lanjutannya[img=recommend][img=recommend]

JuangMarlinar
JuangMarlinarLv3JuangMarlinar

ceritanya menarik, bikin pengen baca terus kelanjutannya, dan soal kepenulisannya mungkin bisa diperbaiki dilain waktu, pas udah tamat mungkin? kelamaan keknya 😅 btw semangat nulisnya, ceritanya seru dan pantas untuk dilanjutkan, cumumut eaa 👍👍👍💪💪💪

SOUTIEN

En savoir plus sur ce livre

Rapport