webnovel

Gagal Bertemu Dona

Masih di pagi yang sama dan tempat yang sama, yaitu di Ibukota Jakarta. Farhan tampak bahagia kala mendengar informasi yang ia dapat dari Adi. Ia berniat menemui Dona pagi ini, senyum merekah terlihat di wajah pria tampan itu. 

Kegundahan dan keresahan nya seketika hilang di sapu oleh kabar berita yang ia dapat. 

CEO tampan yang masih berstatus sebagai suami Resty itu, semakin terbuai oleh angan-angan yang tak menentu. 

Pagi ini ia berniat untuk menemui Dona, yang menurut informasi sedang berada di rumah. Tak lupa ia meminta izin kepada ayah dan Kakak kandungnya. 

Pria tampan itu berjalan dengan langkah cepat menuju ruangan sang ayah, seolah tak sabar ingin meninggalkan kantor. 

"Pah, Mas. Aku ada urusan sebentar, aku keluar dulu ya." Farhan menemui ayah serta kakaknya yang berada diruangan yang sama. 

"Iya, Han. Urusan apa, Han?" tanya Ayahnya. 

"Ada acara sama teman aku sebentar, Pah." Farhan menjawab pertanyaan ayahnya dengan lugas. 

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com