webnovel

BUCKET LIST

Kata siapa move on itu gampang?? Agni dan Alka sama-sama ingin melupakan masa lalu mereka. Berusaha lari dan menghindar untuk melupakan justru kuduanya dipertemukan kembali dengan bagian masa lalu yang merupakan sumber persakitan, sekaligus pemilik hati mereka. Bertekad move on keduanya membuat list untuk bisa sembuh dan melepas masa lalu, siapa yang tau dalam perjalanan melakukan misi move on ini keduanya terus diusik hingga kesuksesan untuk berhasil lepas dari masa lalu kian menipis. Apakah Agni akan kembali jatuh dan mempercayakan hatinya pada seorang yang mengecewakannya dimasa lalu ? Lalu apakah Alka akan memberikan kesempatan kudua kala dilema dan cinta itu sukar untuk dihindarkan ?

LILion · Sports, voyage et activités
Pas assez d’évaluations
425 Chs

Bab 360 Be Careful With Your Mouth

"Tunggu dulu, kenapa kamu tidak membawa Kakakku kekamarnya begitu dia sadar dan apa yang kalian lakukan dikamar mu sampai pagi?" tanya Axel dengan mata memincing. Dan sepertinya pertanyaan Axel adalah pertanyaan semua orang. Karena Agni dan Jen bisa melihat yang lain ikut mengangguk.

"Karena Agni gak mau balik kekamar. Agni masih sedih dengan pertengkaran dengan Axel dan... Agni ajak Jen untuk nonton di kamarnya."ungkap Agni jujur. Karena, ya begitulah adanya. Dia sengaja tidak meminta Jen mengajaknya kembali ke kamar, karena persaan Agni tengah kacau saat itu. Dia enggan sendirian karena pertengakarannya dan Axel akan kembali membanyanginya, karena itulah Agni juga mengajak Jen mencari pengalihan dengan menonton series sekaligus mereka melakukan deep talk.

"Lihat, ternyata Agni yang minta untuk tinggal. Bisalah kamu tidak mempelototi putraku lagi!" desis Max yang mulai kesal karena dia melihat Adrian terus memberikan pandangan buruk untuk Jen.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com