Gio yang begitu sangat terpuruk dengan apa yang saat ini dia alami, membuat dia selalu menyalahkan dirinya sendiri. apa yang saat ini dia alami membuat dirinya merasa kurang percaya diri. bahkan dia sampai membuat dirinya seolah – olah tidak ada lagi di dunia ini. terdengar sangat kejam memang, namun Gio tidak ingin menyakiti perasaan Clara dalam waktu yang lama. Gio berharap Clara akan segera kembali ceria lagi dan mencari seseorang yang bisa membahagiakan dirinya.
Dokter berkata bahwa kesembuhan Gio bisa terjadi apabila dia bisa berpikir positif dan memiliki semangat untuk sembuh. namun Gio tidak memiliki hal tersebut. Gio saat ini mengalami yang namanya self – blame dimana dia hanya berfokus menyalahkan dirinya sendiri dan menurun nya rasa kepercayaan diri dalam dirinya. Jerry selalu berusaha memberi semangat agar Gio mau menerima perawatan dan bisa segera sembuh.
Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com