webnovel

AKARSHA

Selamat datang dalam kisah cinta seorang gadis bernama Akarsha Jagaditha. Gadis remaja baru yang disukai oleh ketua OSIS di sekolahnya, juga kapten futsal yang namanya amat terkenal, tidak lupa dengan salah satu senior pramuka yang secara diam-diam juga menyukainya, namun tidak sampai di sana karena ada salah satu teman kelas sebelah yang juga sedang berusaha mencuri perhatiannya. Arsha yang sangat bersemangat dalam mengejar masa remajanya justru harus terjebak dalam kisah cinta rumit yang bisa saja membuatnya jatuh cinta atau patah hati. Padahal dia ingin masa-masa remajanya di isi dengan hal-hal menyenangkan bukannya sesuatu yang memusingkan dan bisa membuat kepalanya meledak. Niat hati ingin menghindar dari semuanya, namun tanpa di duga dia justru jatuh hati pada salah satu di antara mereka. Arsha tidak mau menyakiti siapa pun, tapi jika sudah seperti ini lalu apa yang harus dia lakukan?

puanra · Adolescente
Sin suficientes valoraciones
166 Chs

47. Kembali Seperti Sebelumnya

Sejak satu minggu yang lalu, Arsha masih memikirkan tentang ekstrakulikuler mana yang harus dia ikuti, gadis itu masih bimbang karena ada beberapa pilihan yang masih bingung untuk dia putuskan. Pendaftaran untuk seluruh ekstrakulikuler akan ditutup dua hari lagi dan Arsha belum mendaftarkan dirinya pada satu pun ekskul yang ada.

Beberapa teman sekelasnya ada banyak yang sudah mendaftar, pun ada yang sudah sempat mengikuti kumpulan dari ekskul mereka masing-masing. Contohnya adalah futsal dan Karya Ilmiah Remaja (KIR). Zakiel mengikuti futsal dan Tirani masuk ke dalam KIR. Tara belum mendaftarkan diri tapi dia sudah memiliki pilihan untuk masuk ke dalam ekskul dance, sedangkan Zidan dia bilang ingin masuk ke ekskul paskibraka karena kebetulan laki-laki itu juga memiliki tinggi yang sangat cukup untuk bergabung.

Lalu Arsha masih bingung apa yang harus dia ikuti.

Capítulo Bloqueado

Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com