webnovel

Tidak Lagi Sendiri [3 in 1]

Redakteur: Wave Literature

Seberapa keras CEO Bai berusaha menampilkan dirinya di hadapan Chen Ge, ketika ia mendengar tawaran Chen Ge, bahkan wajahnya berubah menjadi hijau. Chen Ge tidak pernah menjadi orang yang halus dan bertele-tele, ia lebih suka langsung berbicara pada intinya.

Jika kau berpikir rumah hantuku bermasalah, setidaknya, kau harus merasakannya sendiri terlebih dahulu sebelum kau memiliki hak untuk memberikan kritik.

Tentu saja CEO Bai tidak akan menyetujui usulan Chen Ge. 

Apa kau sedang bercanda? Bahkan aktor rumah hantu profesional pingsan setelah mereka berkunjung ke sana. Jika aku menerima undanganmu, bukankah artinya aku hanya akan mengundang kematian? 

"Aku harus menghadiri acara yang cukup penting sore ini, tetapi jika ada kesempatan di masa depan, aku pasti akan menerima tawaran itu," CEO Bai terkekeh canggung. Setelah menolak tawaran Chen Ge, auranya tidak lagi seagresif sebelumnya.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com