webnovel

Athanasia dan Pangeran Jayden

Novel ini bercerita mengenai Athanasia yang melakukan perjalanan ke timur untuk mendapatkan pengetahuan mengenai dunia pengobatan seperti petunjuk ibunya, namun ia sama sekali tidak tahu harus melakukan apa. Sampai suatu saat ia bertemu dengan pangeran Jayden yang memiliki pengetahuan tentang ilmu pengobatan, saat ia sampai di kerajaan tetangga dengan bantuan dari budak yang ia selamatkan. Ia juga mengalami situasi yang sulit sehingga terpisah dari pelayannya Emely. Kebetulan pangeran Jayden sedang mencari obat untuk menyembuhkan sakit ibunya, sehingga Athanasia memiliki kesempatan untuk melakukan eksperimen bersama pangeran Jayden. Penelitian mereka tidaklah mudah, sebab saat itu pengembangan ilmu kedokteran masih terkebelakang. Namun tanpa sengaja mereka mendapatkan sebuah buku yang berisi segala macam penelitian yang pernah dilakukan ahli alchemist yang terdahulu. Happy reading... *** Terimakasih karena telah meluangkan waktu teman-teman untuk membaca karya novel saya... Salam hangat, Pom_Pong

Pom_Pong · Fantasie
Zu wenig Bewertungen
130 Chs

Elf menyerang

Putri Tutzkia berpaling, "Apa yang mau kakak lakukan?" Tutzkia menyadari sesuatu yang tidak beres.

"Aku tidak apa-apa, karena itu kalian pergilah dahulu." Mo tersenyum sambil membuat dinding barrier lainnya untuk membatasi antara dirinya dan yang lainnya.

"Tidak Mo, kita akan pergi bersama." Kata Emely, lagi mengulurkan tangannya. Tapi Mo malahan berbalik dan tidak menyambut uluran tangan yang Emely berikan.

Untuk pertama kalinya Mo merasa bahagia mempertarukan nyawanya untuk orang lain.

Ah, tidak. Bagi Mo mereka sudah bukan orang lain lagi. Mereka adalah kawan yang berharga, yang selalu mengulurkan tangan mereka untuk lagi-lagi memberikan dia pertolongan. Biarpun ia telah melakukan dosa yang tidak pantas untuk dimaafkan.

"Jalan pulangnya sudah di depan mata. Kalian pergilah tanpa diriku." Balas Mo.

'Kali ini biarkan aku yang berjuang untuk kalian. Aku sungguh tidak apa-apa. Terimakasih, karena kalian hatiku yang mengamuk sedikit merasa nyaman.' Gumam Mo di dalam hati.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com