"Semuanya sudah berakhir kau akan mati". Bola mata Maikel berwarna Ungu gelap, ia menatap dingin ke arah Erwin yang sedang di pegang nya.
Erwin memberontak dan mencoba melepaskan cengkeraman tangan Maikel di lehernya, "Hoo kau lumayan juga". Maikel melihat ada lapisan tipis yang tersusun dari benang melindungi leher Erwin, sehingga tidak mudah untuk di cekik.
Tapi walaupun demikian tubuh Erwin sudah diangkat dengan satu tangan, di saat yang sama Laren baru saja keluar, dan berdiri dengan tubuh terlunta-lunta di dekat pintu kafe.
Matanya langsung tertuju pada dua sosok pemuda yang sedang bertarung, ia melihat tangan kiri pria berambut kuning itu, mencengkeram leher dan mengangkat tubuh pemuda yang berwajah datar dengan kuat.
Laren melihatnya dengan khawatir, "Berhenti, aku sudah melapor ke polisi". Laren berteriak ke arah mereka sambil menodongkan sebuah pecahan kaca untuk melindungi diri.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com