webnovel

148. Sekarang Waktunya

Altea sudah memegang beberapa berkas yang dia ambil dari dalam brangkas Arturo, dia pun duduk di atas sofa sembari melihat berkas itu. Dia berpikir kembali apakah sudah saatnya bagi dia untuk memberitahukan semua itu kepada sang suami karena dia belum pernah memperlihatkannya kepada Renzo.

Dia sempat berpikir tidak akan menyerahkan semua berkas yang dia dapat dari brangkas Arturo karena dia merasa semuanya begitu menyakitkan. Namun, dia tidak bisa melakukan hal itu dan dia memutuskan untuk memberikannya kepada Renzo jika waktunya sudah tepat dan sekaranglah waktu yang tepat untuk memberikannya kepada sang suami.

Dia melihat ke arah pintu karena pintu kamar terbuka dan dia melihat Renzo yang berjalan masuk ke dalam kamar. Dia melihat terus ke arahnya hingga Renzo berada di dekatnya dan duduk di sampingnya sembari menetapnya.

"Ada apa?" tanya Renzo kepada sang istri yang terus melihatnya tanpa mengalahkan pandangan.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com