-Moirai Valentine-
Pangeranku tampan pangeranku kejam!
Empat kata penuh makna, sindiran dan nyaris kenyataan. Empat kata yang merupakan kesatuan huruf yang cukup untuk menggambarkan kondisinya saat ini.
Princess terlantar aka Maura Magen.
--------------------------------
Maura menghembusakan napas panjang, sepuluh menit lagi jam dua siang. Itu artinya dia dan Erlang sudah berada di dalam perpustakaan selama hampir dua jam.
Pantas rasa panas di kepalanyanya sudah tidak bisa di ukur dengan termometer biasa. ditambah lagi ac di sini mati, damn it.
Lengkapnya penderitan ….
Erlang meliriknya sekilas. Matanya masih berpusat pada buku-buku yang tebalnya lebih dari anggaran sepuluh tahun.
"Kerjain, Ra. Lo baru selesai lima soal dari lima puluh soal, itu artinya lo belum berusaha." Seru Erlang.
Gayanya persis professor yang lagi mendidik seorang murid yang kecerdasannya kurang dari IQ lumba-lumba.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com