webnovel

Mengukir Namaku di Hatimu

Bian dan Jackran sudah berpacaran selama 7 tahun. Sama seperti pasangan lainnya hubungan mereka juga mengalami pasang dan surut yang masih bisa mereka selesaikan. Namun kali ini badai besar menerjang hubungan mereka. Mantan kekasih yang sangat dicintai Jackran kembali, ketidakyakinan Jackran terhadap hatinya sendiri menjadi badai yang menerjang hubungan mereka, Hubungan mereka dipenuhi permasalahan yang kompleks. Akankah mereka berdua mampu melewatinya ataukah mereka memilih jalan yang berbeda?

Skyb_019 · Teen
Not enough ratings
426 Chs

Jika Bukan Aku, Maka Kamu Pun Tidak

Bian dan Jackran berangkat ke kantor bersama, Tiara melihat Bian dan Jackran keluar dari mobil yang sama. Meskipun Tiara mencoba untuk mempercayai Jaira, namun ia tetap tidak menerima kehadiran Bian di tengah-tengah hubungan Tiara dan Bara, bahkan Tiara tidak bisa membayangkan tentang sebuah pernikahan antara Bian dan Jackran.

Tiara dibuat tidak tenang oleh keputusan Jaira untuk merestui hubungan Bian dan Jackran, meskipun merestui yang di maksud Jaira berbeda dengan restu orang-orang pada umumnya yang Tiara ketahui. Setiap hari Tiara harus menghadapi ibunya yang terus-terusan memaksa Tiara untuk mencari cara agar bisa menakhlukkan Jackran atau mencoba menggagalkan pernikahan Jackran dan Bian yang bahkan mereka sendiri sepertinya belum pada tahap membicarakan tentang hal itu.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com