webnovel

Guruku Cinta Pertamaku

Felicia Angela telah merasakan cinta pertamanya dengan cara yang tak terduga. Namun siapa yang menyangka, sang lelaki yang telah menggetarkan hatinya itu adalah wali kelas di sekolah barunya. "Bukankah kamu gadis yang jatuh di depan taman kota kemarin?" tanya James, sang wali kelas di sekolah baru Felicia. "Akhirnya Pak James mengingat saya juga," sahut Felicia dalam senyuman sinis yang dihiasi oleh sebuah tatapan penuh kekesalan. Selepas mendapatkan jawaban itu, James langsung mengambil sesuatu di dalam tasnya lalu berjongkok di depan Felicia. Mungkinkah cinta akan bersemi di antara dua insan itu? Ataukah justru layu sebelum berkembang? Cerita ini adalah fiktif belaka, tidak ada unsur kesengajaan. Happy Reading.

Lenna_Cristy · Teen
Not enough ratings
376 Chs

Momen Spesial Bersama Pasangan

Di saat momen manis itu terjadi, Jessica tak sadar jika dua pasangan yang sedang berada dia antara hamparan pasir putih itu sedang memandangi dirinya dan Alvaro.

"Kak Jessie dan Kak Varo sangat romantis," celetuk Felicia setelah menyaksikan Jessica mengecup bibir suaminya. Hal itu membuat gadis itu merasakan perasaan aneh di dalam dirinya.

"Apa kamu juga ingin melakukannya, Sayang?" James mengatakan hal itu seolah sebagai kode jika dirinyalah yang sebenarnya ingin melakukan hal yang sama. Bukan hanya sekedar ciuman saja, James ingin melakukan sesuatu yang lebih dari itu.

Jason dan Maya langsung melemparkan tatapan penuh arti pada pasangan di hadapannya itu. Mereka baru melihat sendiri jika mantan guru biologi itu tak sedingin salju seperti bayangan mereka. Di hadapan Felicia, James seolah tak berdaya.

"Jangan lakukan di sini, Kak!" Maya mencoba untuk menghentikan kemesraan di antara pasangan itu. Dia tak ingin menyaksikan sesuatu yang tak seharusnya dilihatnya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com