webnovel

G.X New Impact

Cerita bermula saat seorang profesor terkenal menemukan sebuah serum yang menjadi solusi bagi evolusi makhluk hidup. Namun, secara diam-diam dia menyuntikkan serum tersebut kepada anak-anak bukannya hewan ternak. Penyuntikan serum tersebut menimbulkan anomali aneh pada tubuh anak-anak, fenomena ini disebut Gen-X (Generation of serum X). Berfokus pada seorang anak bernama Snow dan adiknya yang berhasil kabur dari penilitian serum tersebut, dulu mereka hidup sebagai gelandangan dan menghadapi kerasnya hidup, kini mereka dapat menjadi bagian dari departemen pertahahan bernama "INFINITE". Departemen tersebut bertugas menangani para pengguna Gen-X yang melakukan aksi kriminal. Akankah mereka dapat mengatasi segala misi yang diberikan atau malah sebaliknya?

Mavro_Lefko · Sci-fi
Not enough ratings
252 Chs

READERS INFORMATION CHAPTER: MAYA (FANI) & HER CUNNING

***

CHAPTER INFORMASI READERS: MAYA (FANI) & KELICIKANNYA.

1. KRAKEN TRAGEDY

a. MITHOLOGY

· Ada suatu kisah mitologi yang paling melegenda diseluruh dunia, kisa mitologi tentang adanya seekor monster laut yang memiliki tubuh sebesar sebuah pulau besar. Mosnter ini hidup di lautan dalam, dan monster ini juga memilku banyak lengan pada tubuhnya.

· Monster ini diceritakan sangat suka menyerang kapal-kapal nelayan yang melewati batas kekuasaannya, dan monster ini juga sering menyebabkan terjadinya bencana di laut. Bencana yang sering ia lakukan membuat sebuah pusaran air besar dan besarnya sesuai ukuran tubuhnya, pusaran itu digunakan untuk menjebak kapal-kapal yang lewat.

· Monster ini konon katanya hanyalah sebuah mitos, ataupun urban legend. Namun ada beberapa bukti dokumentasi memperlihatkan kalau monster ini benar-benar ada, meskipun begitu banyak sekali orang yang meragukan keberadaannya, dan salah satu orang-orang itu adalah Shiro.

b. SHORT STORY

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com