webnovel

Anindira

Cinta buta dan tuli, tak bisa membaca situasi... Cinta datang dari hati, siapapun tidak dapat menghindari Walau kadang .... Cinta tidak harus memiliki, melihat orang yang sangat di cintai bahagia itu sudah cukup untuk kita mengerti, bahwa bahagianya bukan bersama kita. *** Sebuah perjalanan untuk mendapatkan cinta sejati, penuh pengorbanan bahkan selalu dipermainkan keadaan. Harus mengorbankan Rey, hingga terjerat ke kehidupan Ezza yang membuat Dira berantakan. Menjauh dari Ezza, Kin membawa Dira ke kehidupan yang panjang. Penuh liku, tangis, luka dan air mata. Bukan tidak saling mencintai, juga bukan Kin tidak memperlakukan Dira dengan baik, tapi keadaan yang membuat mereka saling tersakiti. Kehidupan, permainan hati, cinta dan keikhlasan Sungguh rumit ... UNTUK PEMBACA 18+

Yanti_Wina · Urban
Not enough ratings
288 Chs

Meminta Jonathan menginap

"Dad, Mom..." Sapa Ravindra.

Kin dan Dira yang sedang berada di ruang keluarga menoleh ke asal suara, di belakang Ravindra Jo berjalan dengan beberapa paper bag di tangannya.

"Kamu darimana saja? Daddy dan Mommy sengaja pulang cepat untukmu." Kin terlihat kecewa.

"Tapi kalian baru saja sampai bukan?" Tanya Ravindra yang memang benar adanya.

"Iya Dad memang baru saja pulang dan baru berganti baju." Jawab Kin.

"Kalau begitu, pas dong Dad. Daddy juga tahu bukan, menunggu itu menyebalkan." Jawab Ravindra santai, lalu duduk di kursi.

Kin kehabisan kata - kata di buat Ravindra. Sebenarnya Kin hanya tidak suka dengan keakraban Putranya dengan Jo.

Jo tersenyum mendengar jawaban Ravindra dan duduk di samping Ravindra, Ravindra sangat pandai dalam segala hal, termasuk menyanggah ucapan Kin.

"Bersama Daddy Jo lebih menyenangkan, Daddy Jo kereeen..." Celoteh Ravindra membanggakan Jo.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com