webnovel

Aku! System!

Pembaruan hanya di hari Selasa dan Jum'at. dan setiap pembaruan adalah 5 bab! =========== Xun Er: ge-ge, kenapa kau bisa begitu kuat? Xun Er bahkan jarang melihat ge-ge berlatih? Kaguya: Kau membebaskanku dari segel itu dan membantuku dalam masalah keluarga! Semua milikku saat ini adalah milikmu! Jibril: Guhehehe, Dunia Baru!? Aku penasaran, seberapa menarik dunia itu?! . . . . Yang Kun: Hai Hai, jangan terlalu banyak bertanya dan berpikir! Aku! System! bisa melakuan apapun! Itu wajar bukan? Dunia: Battle Through The Heavens -> Naruto -> Battle Through The Heavens -> Soul Land II -> Battle Through The Heavens -> No Game No Life Zero (sedikit) ->Highschool DxD -> Battle Through The Heavens -> Ancient Strengthening Technique -> The Great Ruler -> Against The Gods! Mungkin ada beberapa perubahan untuk ke dunia nantinya, tapi fanfic pasti akan berakhir di dunia ATG.

Yuuya3 · Anime & Comics
Not enough ratings
545 Chs

Pertarungan Satu Sisi (2)

"Heaven Punisher Duality Annihilation Hand....."

Saat kata-kata Yang Kun jatuh, langit tak berujung segera tertutupi oleh kegelapan mencekik, seolah-olah didalam kegelapan itu tidak ada satupun kata kebaikan yang ada !!!!

Dari sana, tiba-tiba muncullah sebuah tangan berwarna hitam legam seperti raksasa, dimana setiap kali tangan itu bergerak, ruang terdistorsi sangat keras dan bahkan menyebabkan beberapa kehancuran di suatu galaxy disana !!!!

Terkejut, takut, khawatir, putus asa, emosi inilah yang paling kental di dalam benak Fudo Ōtsutsuki saat ini !!!!

Itu karena tangan itu sangat besar !!!! Bahkan ukuran tubuhnya tidak bisa menyamai sepersepuluh dari jari kelingking tangan itu !!!!

Jika tangan itu benar-benar mengenai tubuh manusianya, seberapa besar kekuatan yang dibutuhkan agar bisa menolak dan melawan tangan itu?

Bahkan setiap jalan yang dilewati tangan itu membuat beberapa kerusakan yang sangat parah di sekitar !!!!

Kerusakan itu adalah Galaxy !!!!!!

Bahkan dia samar-samar bisa merasakan kalau distorsi ruang yang disebabkan tangan itu bisa menyebar ke beberapa hal aneh yang tidak dia tahu.....

Tidak ada satu pun dari pemikiran yang Fudo Ōtsutsuki bayangkan bahwa kejadian akan menjadi seperti ini !!!!

Situasinya saat ini, semakin serius dia memikirkannya, semakin dia akan merasa bahwa kekuatan yang dibawa tangan hitam itu hanya puncak gunung es, dan inilah yang menyebabkan ketakutan yang tak ada habisnya untuk Fudo Ōtsutsuki !!!!!!

Dia secara tidak sadar merasa bahwa hal itu bukanlah sesuatu yang bisa dibuat dan dilakukan oleh manusia.

Karena mustahil bagi manusia untuk memiliki kekuatan seperti itu !!!!

Jadi, dia tanpa sadar berpikir bahwa Yang Kun adalah iblis, atau dia adalah dewa.

Namun, dia akan lebih bersedia untuk percaya bahwa itu hanya kelainan dan sebuah fenomena.

Atau mungkin ini adalah mimpi dimana itu sama sekali tidak berhubungan dengannya, dan saat dia bangun, situasi ini akan hilang !!!!!!

Buzzz.....

Sayangnya pemikiran itu hilang saat tangan Hitam itu mendekat, dan jarak diantara keduanya hanya sekitar 5 meter, tapi sebelum tangan itu bisa menyentuhnya, mata Fudo Ōtsutsuki sudah buram seolah kehilangan fokus....

Crack....

Saat telapak tangan hitam raksasa itu mengenai tubuh Fudo Ōtsutsuki, suara retakan rendah terdengar, dan sedetik kemudian, letupan besar diiringi cahaya hitam menyebar ke seluruh ruang yang ada !!!!

Sampai akhirnya, impact serangan langsung terjadi !!!!!!

KAAAAAAABOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOOMMMMMMMMMMMMM !!!!!!!!!!!!!!!!!!!

Adegan ledakan itu benar-benar terlalu mengejutkan, sehingga melampaui batas yang dapat siapapun tanggung.

"Hebat...." kata Yang Kun dengan senyuman sembari tubuhnya menjadi imajiner untuk menolak segala macam bahaya.

Ledakan itu bukan hanya meledakkan puluhan hingga ratusan Galaxy, tapi distorsi ruang yang timbul karena hal ini terus menerus mengeluarkan suara dengungan keras yang tidak bisa berhenti !!!!

Seolah sesuatu didalam ruang yang hancur itu akan menyentuh titik dimensi yang lebih tinggi, dan ikut menggancurkannya !!!!!

Yang Kun menyaksikan banyaknya Galaxy yang hancur, sampai akhirnya entah berapa lama waktu berlalu, kekosongan terbentuk disana.

Bagaimanapun, banyak Galaxy yang hancur disana, dan banyak distorsi dimensi terbentuk di ruangan yang terbilang "Sempit" ini.

"Kalau begitu ayo kembali, kurasa pelajaran ini sudah cukup bukan?"

Yang Kun mengatakan ini sembari di tangannya adalah sebuah jiwa dengan wajah yang mirip Fudo Ōtsutsuki !!!!!

Benar, saat tangan hitam itu akan mengenai Fudo Ōtsutsuki, Yang Kun mengambil jiwanya, dan hanya tubuhnya saja yang hancur tanpa tersisa karena serangan itu !!!!

Selama jiwa masih ada, Yang Kun bisa membentuk tubuh baru untuknya, atau memutar waktu untuknya agar mengembalikan tubuhnya.

Bagaimanapun, tujuannya bukanlah untuk membunuh, tapi untuk menaklukan !!!!

Jika dia mati, maka Yang Kun akan kehilangan satu pion dengan kekuatan yang lumayan di sisinya !!!!!

Setelah beberapa kali melihat ruang yang kosong tak berisi ini sekali lagi, Yang Kun akhirnya menjentikkan jarinya dan dia akhirnya melihat Bulan yang familiar di depan matanya.

Setelah itu, Yang Kun tanpa ragu masuk ke bagian dalam Bulan dan pergi ke medan perang tadi.

"Apakah Death Game masih berlangsung?" Yang Kun bergumam saat dia melihat ke arah Nine Dragon Palace diatas.

Melihat ini akan memakan waktu, dan tugas belum memperingatkan, Yang Kun akhirnya memutar balik waktu di jiwa Fudo Ōtsutsuki.

Jiwa putih yang awalnya tidak mengerti apapun, tiba-tiba mulai bergelora membentuk sebuah sosok manusia.

Tulang, syaraf, otot, dan kulit akhirnya perlahan muncul kembali, sampai akhirnya sosok Fudo Ōtsutsuki yang beberapa saat lalu mati kembali hidup !!!!!

"Lama tidak bertemu, atau harus kubilang....kita ausah tidak bertemu 4 menit 27 detik !!!!"

"Jadi, bagaimana pengalaman mengalami kematian total ?????" Yang Kun mempertanyakan hal ini dengan senyuman biasa.

Tapi Fudo Ōtsutsuki yang akhirnya kembali ke kesadaran segera mundur ketakutan saat melihat Yang Kun !!!!

"Sialan !!!! Dasar monster !!!!! Jangan mendekat !!!!!"

Yang Kun menatao Fudo Ōtsutsuki dengan jijik, dan sosoknya segera menghilang dan muncul di depan Fudo Ōtsutsuki tiba-tiba !!!!!

Bang !!!!

Pukulan telak mengenai wajah Fudo Ōtsutsuki, dan tubuhnya pergi dengan cepat menembus bangunan di bawah dan membuat kawah di tanah dengan suara " Booom" !!!!

"Yang kalah tidak berhak mengatakan apapun pada yang menang !!!!!" Yang Kun mengatakan ini dengan dingin.

Fudo Ōtsutsuki merasakan pusing di kepalanya, dan saat dia sadar kembali, dia melihat sosok Yang Kun yang tiba-tiba menginjak kepalanya.

Mata biru Fudo Ōtsutsuki merasa ngeri saat melihat Yang Kun di atas, dan dia berkata: "A-Apa yang kau mau?!"

"Aku butuh kesetian....apa kau tahu maksudku?" kata Yang Kun dengan lemah.

Tapi Fudo Ōtsutsuki merasa marah mendengar ini, dan jelas dia tahu maksud kesetiaan ini !!!!

Dalam kamusnya, Kesetiaan = Budak !!!!!

Meskipun hampir benar, tapi pemikiran Fudo Ōtsutsuki memang ekstrim !!!!!

"Sepertinya kau tidak setuju?" Yang Kun yang melihat kekeraskepalaan di mata Fudo Ōtsutsuki segera mengatakan ini.

Bang!

"Aku bilang aku butuh kesetian, kau tahu?" Yang Kun menginjak kepala Fudo Ōtsutsuki dengan tanpa ampun !!!!

Bang!

"Bagaimana?"

Bang!

"Aku !!!!"

Bang!

"Butuh !!!!!"

Disaat Yang Kun akan menginjak Fudo Ōtsutsuki lagi, dia segera berkata dengan cemas.

"Aku tahu !!! Aku tahu dan mendengarnya !!!! Aku, tidak, kami semua, keturunan dari Nenek Moyang Hamura Ōtsutsuki menyatakan kesetian padamu !!!!"

"Apa kau puas?"

Yang Kun tersenyum saat mendengar ini, dan sebagai bonus, dia menendang tubuh Fudo Ōtsutsuki hingga menembus dinding kastil di tempat itu.

[Ding Dong!...]