"Masih. Tapi sepertinya aku akan langsung pergi pulang, bajuku disana soalnya." ujar Nara yang berniat akan menteleportasikan dirinya ke rumahnya, mengajak Putri dan Dewi ayu juga saat itu. Sama halnya dengan Ningsih dan Rita yang saat itu ikut pergi dari sana dalam kelompok yang berbeda. Mereka segera mempermisikan diri terlebih dahulu pada sang pemilik rumah lalu kemudian menghilang. Tersisa Sultan saja disana yang masih belum pergi, dirinya terus ditatap oleh Noah, tampaknya memang ada yang ingin dirinya katakan kepadanya.
在webnovel.com支援您喜歡的作者與譯者