webnovel

Have two Lives

Daniel yang merasa jenuh dengan kehidupannya, menyamar menjadi seorang Pelayan restoran kos di kamar sepetak dan memulai hidup barunya. Bertemu dengan teman-teman yang konyol, makan di pinggir jalan dan menemukan kehidupan yang sangat menarik yang berbeda sekali dengan hidupnya yang serba WAH.. Dan Daniel bertemu dengan Putri gadis cantik yang periang, yang selalu berkhayal bertemu pangeran berkuda, yang bermimpi seperti Cinderella, yang suka drama Korea, dan menangis bombay jika menontonnya, yang menyukai komik secret Angel, suka sama Suho dan menyukai makanan jepang. Daniel begitu terpana dengan kehidupan Putri yang sederhana namun selalu Bahagia. Hingga suatu hari Orang tuanya kembali dari Luar Negeri dan mengharuskan Daniel kembali kepada kehidupan Normalnya, Bagaimana Daniel menggapai Cintanya??

Meliana12 · 奇幻
分數不夠
273 Chs

234. Mendamaikan..

Oleh karena itu Dul menghargai keinginan istrinya itu, "Baiklah Abi kalau begitu aku pamit dulu, dua hari lagi aku akan kembali ke sini , dan aku harap Fatimah sudah mau bertemu denganku. Tolong ceritakan kepada Fatimah kalau peristiwa tadi benar-benar kesalahpahaman , ketika Fatimah masuk Sri bermaksud memperlihatkan foto yang ada di ponselnya tentang foto proyek yang sedang dia tangani bahwa telah hampir selesai, dan ketika dia ingin memperlihatkan foto tersebut ia tersandung , dan tubuhnya jatuh ke pelukan aku dan saat itulah Fatimah masuk ke dalam, Biasanya aku menerima Sri itu ditemani oleh sekretaris ku, tapi saat itu sekretaris ku sedang mengambil minuman ke pantry."

"Baiklah nanti Abi akan menceritakan semuanya kepada Fatimah, semoga saja dia mengerti dengan semua penjelasan kamu itu, dan nanti 2 hari lagi , Abi berjanji akan mempertemukan kamu dengan Fatimah dan selesaikanlah permasalahan kalian secara baik-baik" kata Abi.

鎖定章節

在webnovel.com支援您喜歡的作者與譯者