webnovel

Istri Kecil Yang Menggemaskan

Bagaimana rasanya jika Anda harus hidup di sekitar orang paling menyebalkan yang pernah Anda lihat di dunia ini? Akira Kyle, gadis cantik dari keluarga kaya yang kabur dari rumah dan bernasib buruk. Temui Abercio Arion, CEO grup Arion yang dingin, kejam, dan menyebalkan. "Hai, gadis nakal beraninya kamu melarikan diri sebelum melunasi hutangmu." Teriak Abercio, saat dia berhasil menemukan Akira Kyle. "Sial! Kenapa aku harus bertemu iblis ini lagi." Gerutu Akira yang menendang Abercio dan kabur.

Imroatul_hasanah · Thành thị
Không đủ số lượng người đọc
328 Chs

191. Jangan terpesona dengan iblis jahat itu

Akira tak mau bibi Anne terperangkap di jaring yang sama seperti Akira yang tak pernah bisa lepas dari jerat abercio setelah perjanjian hari itu.

Bibi Anne hanya tersenyum dan sesekali melihat ke arah abercio dan Alex yang duduk tak jauh dari mereka saat ini. Tentu sang tuan muda bisa mendengar ucapan Akira dengan jelas karena jarang mereka hanya beberapa meter saja saat ini.

"Percayalah, tuan muda tak seburuk itu nona muda. Saya akan baik-baik saja di tangannya. Suatu saat nona muda pasti bisa melihat kebaikan hatinya." Kata bibi Anne dengan senyuman manis mengembangkan di bibirnya dengan sikapnya yang selalu terlihat tenang.

Abercio yang mendengar ucapan Akira seketika wajahnya menjadi muram dan sedih. "Tikus kecil, jadi seperti itu pikiranmu terhadapku?" Kata Abercio di dalam hatinya yang merasa kecewa.

Chương bị khóa

Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com