webnovel

Tarian Pena Si Penulis Skenario Cilik

Dari seorang anak putus sekolah yang bekerja menjadi tukang cuci piring, Dirga secara bertahap menjadi seorang penjual tiket film porno di sebuah bioskop tua, lalu menjadi seorang penulis naskah film! Tapi sayangnya Dirga yang asli entah ada dimana sekarang… Tubuh itu sudah diisi oleh roh orang lain secara “tidak sengaja”. Apakah hingga dititik kesuksesannya, roh sipemilik tubuh yang asli tidak akan kembali?

AxelleCollin · สมจริง
Not enough ratings
420 Chs

Pacarku, Dia Melecehkanku!

"Hei, kamu salah, ini bukan wine yang aku pesan." Seorang pemuda dengan gaya rambut yang sama seperti Reva dalam Penjudi memanggil untuk menghentikan pelayan yang membawakan wine. Dahinya yang lebar mengkilap seperti cermin. Itu bersinar seperti cahaya, memberi orang kesan bahwa wajah pria itu sangat berminyak.

Nama pemuda tersebut adalah Johan, dan pamannya menduduki jabatan tingkat tinggi di sebuah perusahaan nirkabel. Kebanyakan orang takut pada pamannya, jadi mereka memanggilnya Tuan Muda Johan dengan sopan. Pria ini suka berkeliling studio dengan mobil sport ketika dia sebenarnya tidak butuh. Begitu dia bertemu Sharon dan terobsesi dengan penampilannya yang cantik, Johan bertaruh dengan temannya bahwa dia akan mendapatkan Sharon dalam enam bulan.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com