Alterio menatap wajah Arunika dari samping, wajah gadis itu kali ini begitu tenang sama seperti dulu-dulu sekali disaat mereka sama sekali tidak saling bertukar pesan atau bahkan menyapa padahal mereka ada dihadapan masing-masing.
Kali ini ia berada tepat disamping Arunika dengan banyaknya kata bertahan dan punggung yang ia usahakan hanya untuk Arunika tentu saja.
Meski dua terus menjatuhkan Arunika, ia akan tetap dan terus bersama gadis itu sampai kapanpun tentu saja. Karena Arunika adalah separuh hidupnya yang tidak akan pernah berubah sampai kapanpun.
Arabella membuka matanya, iya jadi tadi gadis itu memejamkan matanya sampai tidak menyadari jika Alterio terus mengamati wajah imut gadis itu.
Netra Arabella menatap kearah langit sore, membuat Alterio ikut menatap kearah yang sama, gadis itu menghela nafas kasar mencoba membuang masalah dan bebannya dari sana. Meski ia tau, jika itu percuma saja.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com