webnovel

pesta pernikahan

perjuangan mencari jodoh terbaik dalam hubungan persahabatan. Kisah cinta antara Nana dan Gatot yang dari kecil sudah bersama hingga SMA terjadi benih-benih cinta di antara mereka meski orangtua mereka tak merestui hubungan mereka. Akan kah Nana dan Gatot bersatu dalam sebuah pesta pernikahan?! Ataukah Roger yang bisa mengajak Nana ke pelaminan?! Atau Hanabi yang bisa kembali merebut kembali Gatot dari pelukannya Nana?!! Happy reading ya.. Jangan lupa taruh komentar di bawahnya.. Terimakasih..

Ari_Fauziah · วัยรุ่น
Not enough ratings
445 Chs

BAB 422. AKU BUKAN JODOH NYA

( PESTA PERNIKAHAN)

:-:-:-:-:-:-:-:-:-:-;-;-;-;-;-;-;-;-;-;-;-;-;

Namun ternyata bundaku keburu emosi oleh sikapnya Hanabi dan Gatot. Akhirnya bunda dan ayahku mengusir Gatot dan tak mengijinkan Gatot untuk menginjakkan kaki nya di rumah ayah dan bundaku. Akhirnya Gatot pergi meninggalkan rumah ayah dan bundaku dengan rasa kecewa oleh sikap Orangtua aku.

" Hebat bunda!! Ayah bangga sama bunda!! Ini baru bunda yang ayah kenal!! Mau gimana pun Nana tak salah dalam masalah ini!! Yang salah adalah Gatot dan Hanabi yang merahasiakan berita ini. Ayah jadi benci dan tak suka dengan Gatot" ujar ayahku memuji bunda.

" Ayah tahu gak?! Dari pagi bunda sudah gemas dan geram melihat sikap dan tingkah laku Gatot dan Hanabi. Meskipun mereka sudah membohongi kita semua!! Tapi bukan berarti harga diri kita bisa di injak-injak" ujar bundaku kesal.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com