Waktu berjalan sembari musim semi berlalu dan musim gugur datang. Tanpa ada yang menyadarinya, satu tahun pun telah berlalu semenjak pertempuran yang menggugah jiwa itu terjadi di Akademi Dalam.
Selama satu tahun ini, Akademi Dalam yang pada dasarnya dahulu berubah menjadi reruntuhan selama pertempuran besar kala itu, telah benar - benar berubah. Dalam satu tahun, terdapat murid - murid senior yang telah pergi dan beberapa murid baru yang datang. Seluruh Akademi Dalam penuh dengan kehidupan. Setiap harinya, terdapat banyak murid yang meneteskan keringat layaknya hujan saat mereka bekerja keras untuk mendapatkan kejayaan 'Peringkat Kekuatan'.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com