webnovel

Necromancer Emperor

Azazel, Someone who was ostracized by the world until he was banished to Hell, has now risen and is determined to take revenge. Hundred years of grudge against the World that had made him suffer. "I will make this World like a Hell, Hahahaha!!!!" **************************************************** Disclaimer: All illustrations are owned by the author. Warn : Not Good Grammar ***************************************************

Fallen_Tear · แฟนตาซี
Not enough ratings
137 Chs

Chapter 125

Setelah mendengar harga tiga ayam panggang, Dhard kemudian langsung mengeluarkan sebuah kantung yang berisi uang. Dhard lalu mengambil sebuah koin emas dari kantung tersebut lalu memberikannya kepada penjual ayam panggang.

"Baik, terima kasih, Aku akan bungkus terlebih dahulu." Penjual tersebut kemudian mulai membungkus tiga ayam panggang dengan menggunakan kantung.

Di sisi lain, Grecia hanya memandangi ayam panggang dengan wajah yang terlihat sangat tidak sabar untuk memakannya. Saat Dhard melirik ke arah Grecia, Dhard hanya tersenyum tipis karena melihat Grecia yang tampaknya akan sangat senang ketika memakan ayam tersebut.

"Baiklah ini dia." Penjual tersebut memberikan sebungkus ayam panggang kepada Dhard, tentunya Dhard langsung menerimanya menggunakan tangan kanan.