webnovel

Home of Ardor

Hidup itu sebuah perjudian dan hal tak terduga dapat terjadi. Entah dari mana sosok itu datang, dia yang selalu berada dibalik bayang kegelapan tiba-tiba muncul ke permukaan. Dia yang semula hanya memperhatikan kini justru membawa Sang gadis terkutuk, Evelyna De Lorraine berdiri di sampingnya. Dan berjalan beriringan menjadi sosok kutukan yang lain. Menyebabkan sang Lady terjatuh dalam pesona Sang sosok kegelapan yang ditakuti. Seorang antagonis yang lain, sang penguasa sekaligus iblis dunia juga Britania Raya. Bagaimana akhir dari kisah Eveylna De Lorraine beserta sosok kegelapan yang dicintai nya? Apakah mereka akan berhasil menemukan arti sejati dari rumah serta menggapai kembali emosi mereka yang telah lama hilang meninggalkan tempatnya?

AudreanaIvy · แฟนตาซี
Not enough ratings
182 Chs

CHAPTER CIII : CAUSE YOU'RE LOVED

Suasana begitu hening. Tidak lagi ada denting bilah pedang yang beradu hanya ada deru nafas seseorang saja. Tubuh pria bersurai platina itu tak bergeming melihat kejadian yang baru saja terjadi, sang duke tidak menepis bilah pedang miliknya. Ia justru tampak sukarela membiarkan tubuhnya ditusuk pedang si pria elf.

"Uhuk-"

Lucas terbatuk mengeluarkan darah, ia tak akan mengira memberikan tubuhnya sendiri untuk menyelamatkan pria bodoh di hadapannya. Sekarang ia benar-benar merasa seperti ia adalah seorang pahlawan. Padahal selama ini tubunya tak pernah terluka sedikit pun apalagi sampai tertusuk seperti ini. Jika bukan karena permintaan gadisnya ia tak akan sudi melakukannya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com