webnovel

Dua Penguasa

Mengisahkan dua Pemuda dari Negara Maritim yang sangat menggilai barang antik dan kuno, keduanya mengikuti sebuah lelang di Negara Tirai Bambu. Hingga sampai dimana keinginan mereka terwujud, yaitu untuk mencapai dunia lain. Namun sial, setelah sampai di dunia tersebut. Mereka tidak mendapatkan jalan pulang. Kini keduanya terjebak di dunia dengan Manusia yang bisa mengendalikan panasnya api, membekukan air, kerasnya tanah dan hampanya angin. Mereka menyebut diri mereka adalah Kultivator Mereka mendapat identitas baru dari dua Harimau yang mereka temui untuk memulai petualangan mereka di dunia tersebut, mereka berdua dengan sangat tekun menaikan kekuatan mereka dalam tujuan untuk menguasai dunia ini! *Original bukan terjemahan.

Han_disini · ตะวันออก
Not enough ratings
525 Chs

Bab507. Bertemu

"Aku sudah mengira, matamu sangat tajam Ne Zha." Suara lembut bergema dari Pedang Sembilan Hukuman.

Ne Zha tersenyum tipis saat dia menatap lekat pada Pedang Sembilan Hukuman, Ne Zha bahkan menghiraukan keberadaan Shen Dao.

"Sembilan Jiwamu telah terkumpul?" Ne Zha bertanya ringan saat melihat Pedang Sembilan Hukuman menyatu menjadi satu.

Pedang Sembilan Hukuman bersinar sangat terang, ketika sinar menyusut itu membentuk manusia, lebih tepatnya adalah seorang gadis yang mengenakan jubah putih dan topi jerami dibalur oleh kain putih walaupun wajahnya tertutup dia pastilah sangat cantik.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com