webnovel

Dosa Termanis ( 21+ )

"Jika mencintaimu adalah sebuah dosa, aku rela seumur hidup ini melakukan dosa itu. Karena bagiku, kau adalah dosa termanis di dalam hidupku." Diego Kenath Jouller. burlb. Pernikahan selalu menjadi impian banyak pasangan. Tetapi tidak dengan dua manusia ini. Diego Kenath Jouller dan Alodie Clareta, mereka menikah karena sebuah keterpaksaan. Dosa yang dilakukan antara Diego dan Odie malam itu, membuat bos dan bodyguardnya itu terikat dalam suatu pernikahan. Bagaimanakah kisah pernikahan mereka? Akankah cinta hadir di hati mereka?

Asih_Leta · สมัยใหม่
Not enough ratings
118 Chs

Kencan yang gagal

Catterin terkejut dengan perlakuan Diego, akan tetapi ia berusaha berpura-pura menikmati pergulatan lidah mereka.

Diego melepas pangutannya, ia membelai lembuat punggung Catterin yang terbuka, bibirnya masih tersenyum melihat wanita yang pernah memiliki hatinya itu ada di hadapannya. Ia yakin jika malam ini pasti akan berakhir menyenangkan.

"Jangan terburu-buru, aku sudah siapkan semua, ayo kita nikmati malam ini dengan penuh cinta," cegah Catterin saat Diego mulai mengusik tengkuknya.

Diego menghentikan aktifitsnya, dan menuruti perkataan mantan kekasihnya itu. Mereka duduk di balkon kamar yang sudah di siapkan Catterin.

Sebuah meja kecil dengan dua kursi tertata cantik di sana. Dua piring berisi makanan spesial yang sengaja Catterin masak untuk Diego juga tersaji di sana. Di tambah sebuah wine untuk menyempurnakan kencan mereka itu.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com