webnovel

DIARIES OF HOROR

Kita sebagai makhluk hidup adalah makhluk sosial. Saling membutuhkan dan saling melengkapi. Akan tetapi kita tidak hidup sendirian. Bukan berarti hewan dan tumbuhan bukan termasuk makhluk hidup. Ya, mereka tergolong makhluk hidup juga yang hidup di Bumi. Tetapi, di sini yang di maksudkan bukanlah mereka. Kita hidup berdampingan juga dengan yang tidak kasat mata. Ya, kita mengenalnya dengan bermacam nama. Hantu, Setan, Jin dan lainnya. Setiap wilayah memiliki nama yang berbeda untuk mereka yang tidak kasat mata. Misalnya saja Kuyang. Kuyang adalah hantu kepala yang terbang dengan organ dalam tubuhnya. Sebutan Kuyang ini berasal dari Kalimantan. Berbeda dengan di Bali, di Bali Kuyang disebut dengan nama Leak. Buku ini berisikan cerita-cerita horor yang akan menemani hari-hari kalian menjadi lebih... berwarna.

TRIS_WISNOF · แฟนตาซี
Not enough ratings
296 Chs

Chapter 296# Cerita Horor part 5

Dimana pun kita berada ada baik nya kita menjaga sopan santun supaya terhindar dari hal-hal yang tidak di ingin kan. Setiap tempat punya tata cara sendiri dalam hal kesopanan, termasuk juga tempat-tempat keramat.

PESAREAN

Om Joko adalah seorang tukang bangunan, beliau bekerja di berbagi jenis proyek,yang besar, maupun yang bersifat perseorangan. Suatu ketika Om Joko mendapat orderan di suatu pesarean,yang mana tempat itu masih aktif dikunjungi turis domestik ataupun orang-orang dengan tujuan khusus.

Sore itu seperti biasa Om Joko membenahi pekerjaan nya, ada sedikit rasa was-was di benak nya. Berkali-kali di hisap rokok yang dia bawa dari rumah. Dipukul nya pundak kiri nya beberapa kali.

"Capek banget, pundak sampek berat begini" gerutu nya.

"Sssttt!!" tiba-tiba terdengar suara. Merasa dipanggil, Om Joko mencari asal bunyi.

"Ssssttt!!" bunyi itu terdengar dekat sekali, namun Om Joko masih belum menemukan pemilik suara.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com