webnovel

BROKEN [21+]

ROMANCE ADULT [21+] Bagaimana jadinya jika seorang playboy jatuh cinta dengan seorang gadis yang tidak tahu apa itu cinta? Kenzo, seorang lelaki tampan yang menghabiskan seluruh hidupnya untuk memuja para wanita cantik. Hal yang sudah menjadi kebiasaan barunya setelah dikecewakan oleh hal yang bernama cinta sejati. Namun tidak ada yang pernah tahu jika suatu ketika takdir mempertemukan dia dengan Jasmine, seorang gadis polos berfikiran mesum yang tidak pernah mengerti apa itu cinta. Bahkan dipertemuan pertama mereka, lelaki buaya ini berhasil membuat gadis itu jatuh ke dalam pelukannya. Cinta dan ambisi pun menghantui pikiran Kenzo, ketika dia mulai bingung dengan perasaannya sendiri. Di satu sisi lelaki ini tidak pernah berniat lagi untuk terjebak didalam zona nyaman yang disebut sebagai hubungan serius, namun disini lain Kenzo juga tidak ingin jika Jasmine didekati oleh lelaki lain. Kira-kira bagaimana kelanjutan kisah cinta keduanya? apakah Jasmine akan tetap bertahan dengan hubungan yang tanpa kepastian itu? atau mungkin Kenzo sendiri yang akan mengakhiri semuanya sebelum dia mengalami patah hati untuk yang kedua kalinya.

Nuna_Lee · สมจริง
Not enough ratings
107 Chs

Bercinta?

"Kau ingin melakukan sebuah kesalahan lagi setelah itu pergi?" tanya Jasmine kepada lelaki itu.

Kenzo menggelengkan kepalanya, "Apa maksudmu? Aku tidak mengerti dengan apa yang kau ucapkan itu. Jasmine tolonglah untuk berhenti mencurigaiku, karena seperti yang kau tahu jika aku tidak akan mengulangi kesalahan yang sama lagi."

"Hmm..."

Jasmine menatap dengan senyuman yang sinis, lelaki itu sepertinya masih belum mengerti perasaan Jasmine. Bahkan semua trauma yang gadis itu rasakan tidak bisa di ucapkan dengan kata-kata.

"Kau selalu membuatku merasa bersalah Jasmine."

Wajah lelaki itu terlihat sedikit murung sekarang, mungkin karena usahanya dalam beberapa hari ini tidak dianggap serius oleh Jasmine. Gadis itu tidak bermaksud untuk menganggapnya tidak serius, hanya saja dia memang belum terlalu percaya dengan apa yang dilakukan oleh Kenzo saat ini.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com