webnovel

Angkasa dan Lily

Simpan dulu di coll kalian, siapa tahu suka^^ 18+ di vol2 * Kamu tahu? Lily itu gak akan bisa tumbuh di Angkasa. Kenapa? Karena Lily gak diciptakan untuk Angkasa. Aku tahu, Lily memang gak bisa bertahan hidup di Angkasa. Dan Lily memang gak diciptain buat ada di Angkasa. Tapi Lily akan buat Angkasa jadi milik Lily. Mereka adalah dua hal yang sangat tidak mungkin untuk bersama, namun takdir menjadikan mereka bertemu dan menjadi dekat. Lalu menjauh dan menjadi dekat kembali. * Jika kalian suka cerita yang ringan, silahkan mampir ya :)) Ini cerita remaja yang dibumbui dengan bumbu istimewa atau tidak biasa Dan merupakan cerita pertama yang aku terbitkan di Webnovel Vol 1 : 1-295 Vol 2 : 296-sekarang Cover by apgraphic_ Terima kasih! mohon dukungannya! Chuuby_Sugar

Chuuby_Sugar · วัยรุ่น
Not enough ratings
443 Chs

359. Ketakutan yang tersembunyi

"Awas jatuh." Ujar Sean pada anak laki-laki bermata sipit itu. Sean tersenyum senang saat anak itu tampak memahami ucapannya dengan memelankan laju kakinya.

"Eh, kopimu habis. Mau aku buatkan lagi?" Tanya Intan begitu melihat isi gelas milik Sean sudah kosong.

"Boleh." Intan tersenyum, lalu membawa gelas kosong itu bersamanya untuk menggantinya dengan gelas baru yang berisi kopi.

Sean terkikik geli saat melihat tingkah Eun Woo yang berlari-lari ke sana-sini bagai pesawat. Ia merentangkan kedua tangannya. Beginilah harusnya anak kecil yang sebenarnya, berbeda dengan Hazel.

Hazel, dia itu anak kecil tapi pemikirannya sudah sangat dewasa. Bisa mengerti keadaan sekitarnya, entah keadaan itu sedang sedih maka dia akan ikut menangis, jika bahagia maka ia akan tertawa.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com