Dua hari kemudian, Ahma dan keluarganya, serta Johan Harold dan Marissa serius datang ke Paris.
Marissa malah sungguh-sungguh ingin melahirkan di kota negara itu.
Kota Paris, adalah kampung halaman pertama bagi Johan Harold, negara lainnya adalah Belanda.
Johan Harold menghabiskan masa kecilnya hingga remaja di kota Paris, setelah itu dia melanjutkan pendidikan di negara Belanda.
"Kamu Jangan khawatir, negara ini adalah rumahmu juga!" Kata Johan Harold ke Marissa.
"Aku tidak bisa bahasa Perancis!" Kata Marissa.
"Kamu tenang saja, paling 2 bulan kamu tinggal di negara ini sudah mahir berbahasa Perancis!" Kata Johan Harold menenangkan hati istrinya.
"Kalau begitu, bagusnya kita tinggal lama-lama aja di sini supaya mahir berbahasa Perancis!" Kata Akma ke suaminya.
Ramadhan tertawa.
"Kemanapun kamu pergi, di situ ada aku!" Kata Ramadhan, seraya mencium kening istrinya.
***
Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com